Lenovo Rilis Lecoo Air 16, Laptop Ringan 1 Kg dengan Layar 16 Inc! Ini Spesifikasinya
Lenovo resmi meluncurkan Lecoo Air 16, laptop terbaru yang mengusung bobot ringan hanya 1 kg dan layar lega 16 inci.--
SUMEKS.CO - Lenovo resmi meluncurkan Lecoo Air 16, laptop terbaru yang mengusung bobot ringan hanya 1 kg dan layar lega 16 inci.
Berdasarkan kanal resminya, diketahui Lenovo kembali membuat gebrakan di pasar laptop ringan lewat seri terbarunya, Lenovo Lecoo Air 16.
Secara spesifikasi yang diusung, Lenovo rilis Lecoo Air 16 untuk mereka yang mengutamakan mobilitas, tapi tetap menginginkan performa tinggi dan layar lega.
Dengan bobot hanya 1 kilogram dan layar besar 16 inci, Lecoo Air 16 menjadi salah satu laptop ringan Lenovo terbaru yang paling menarik perhatian tahun 2025.
BACA JUGA:Lenovo Legion Y70, Smartphone Dolby Vision Chipset Snapdragon 8 Gen 1 Jadi Incaran Gamer
BACA JUGA:Tab Lenovo Legion 2025: Tablet Gaming Monster dengan Baterai Super Awet Siap Temani Tanpa Henti
Sekedar informasi, Lecoo adalah sub-brand dari Lenovo yang tidak hanya berusaha menghadirkan gaya laptop stylish, tapi juga efisien untuk berbagai kalangan, mulai dari mahasiswa, pekerja kantoran, hingga kreator konten.
Dari beberapa keunggulan utama tersebut, apakah Lenovo Lecoo Air 16 mampu menjadi standar baru di segmen laptop tipis dan ringan 2025? Mari kita temukan jawabannya pada artikel berikut ini.

Lenovo Rilis Lecoo Air 16, Laptop Ringan 1 Kg dengan Layar 16 Inc--
Dari sisi desain, Lenovo Lecoo benar-benar menunjukkan keahliannya dalam menciptakan perangkat yang menawan dan fungsional.
BACA JUGA:3 HP Infinix dengan Fitur Waterproof! Stylish, Tangguh dan Canggih!
BACA JUGA:Akhirnya Tiba! Galaxy S21 FE Resmi Kebagian One UI 8 Stabil Berbasis Android 16
Lecoo Air 16 hadir dengan bodi berbahan magnesium alloy, sebuah material yang dikenal kuat sekaligus ringan.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber:

