BACA JUGA:HP 5G, Samsung Galaxy A15 Bisa Browsing Tanpa Hambatan
Dengan semua rumor dan laporan yang terus bermunculan, Honor 500 Pro jadi salah satu perangkat yang ditunggu-tunggu untuk alasan yang lebih unik.
Peluncuran resminya bakal jadi momen penting untuk menentukan apakah semua rumor ini hanyalah ekspektasi berlebihan atau justru menjadi bukti bahwa Honor benar-benar siap mengubah standar baru di kelas menengah.