TERBARU, Ini Review Xperia 1 VII Smartphone Flagship Sony Tahun 2025

Selasa 13-05-2025,19:50 WIB
Reporter : Rakhmat MH
Editor : Mahmud

Pengisian Xperia 1 VII daya 30W mampu mengisi hingga 50 persen dalam 30 menit. Dukungan wireless charging dan reverse wireless charging juga tersedia.

BACA JUGA:HP Flagship Sony Xperia XZ3 Bawa Speaker Stereo Premium dengan Fitur Dynamic Vibration System

BACA JUGA:Sony Xperia 5 V Bawa Keunggulan Fotografi dengan Desain Minimalis

Berikut Di antara Kelebihan Sony Xperia 1 VII:

Desain elegan dan build quality premium

Kamera ultrawide besar dan telephoto dengan zoom kontinu

Layar OLED 120Hz berkualitas tinggi

Performa flagship dengan Snapdragon 8 Elite

Dukungan audio lengkap (3.5mm jack, stereo speaker, Hi-Res)

Slot microSD dan eSIM tersedia

 

Adapun Kekurangan Sony Xperia 1 VII:

Desain kurang inovatif dibanding kompetitor

Layar masih 1080p, tidak lagi 4K

Tidak mendukung Dolby Vision dan HDR di Netflix

Charging hanya 30W, tertinggal dari flagship lain

Kategori :