Infinix Zero Ultra Memiliki Fitur X-axis Linear Vibration Motor, Hasilkan Efek Getaran Saat Gaming

Rabu 18-12-2024,10:36 WIB
Reporter : Rappi Darmawan
Editor : Rappi Darmawan

BACA JUGA:Infinix XPad Hadirkan Tampilan Layar 11 Inci dengan Desain Aluminium Premium

BACA JUGA:Smartphone Infinix Zero 40 5G Hadirkan Kehebatan Kamera dengan Beragam Fitur Menarik!

Ponsel ini juga menjadi HP yang paling murah dengan menawarkan kamera 200MP. Kamera utama sudah dilengkapi dengan OIS, memiliki apertur f/2.0 dan ukuran sensor 1/1.22 inci. 

Kamera utama ponsel ini dilengkapi dengan kamera 13MP ultrawide dan kamera 2MP makro. Kemudian ada kamera selfie 32MP dengan dual LED Flash. 

Layar HP Infinix Zero Ultra berukuran 6,8 ini berpanel AMOLED dengan resolusi Full HD+ (1080 x 2400 piksel). 

Diklaim, layar HP ini dapat mencapai kecerahan puncak 900nit, referesh rate 120 Hz dan touch sampling 360Hz.

BACA JUGA:Spesifikasi Infinix Note 40 Pro: Kamera 108 MP dengan Teknologi Cooling Canggih dan Performa Gaming Terbaik!

BACA JUGA:iPhone 16 Pro Max: Ponsel Terbaik Saat Ini dengan Performa Tertinggi dan Desain Tintanium Keren

Dengan spesifikasi tersebut, layar Infinix Zero Ultra cerah dan terang. Pergerakan saat bermain game lebih mulus dan responsif. 

Menatap layar ponsel lebih lama saat browsing dan bermain game lebih aman dengan fitur eye care yang dapat mengurangi emisi caya biru. 

Ponsel ini dibekali baterai jenis Li-Po dengan daya berkapasitas 4500mAh dengan dukungan fast charging 180W.

Pengisian daya menjadi sangat cepat, hanya butuh waktu sekitar 12 meniti untuk pengisian dari nol hingga 100 persen. 

BACA JUGA:6 Ponsel POCO Tawarkan Potongan Harga Besar-Besaran Di Akhir Tahun 2024

BACA JUGA:INI 2 HP OPPO 5G Laris Manis, Kualitas Layak Ponsel Superior dengan Harga Terjangkau, Simak Spesifikasinya!

Infinix Zero Ultra menghadirkan desain layar melengkung, seperti HP flagship Samsung Galaxy S Series. 

Desain ini disebut Waterfall Display, dengan sudut kemiringan 71 derajat, sesuai dengan struktur mata pengguna. 

Kategori :