Fakta Menarik Film Werewolves: Eksperimen Manusia Jadi Serigala yang Menegangkan

Minggu 08-12-2024,09:08 WIB
Reporter : Suci Harahap
Editor : Suci Harahap

Awalnya, film ini direncanakan dengan judul "Year 2". 

Namun, sebelum proses produksi selesai, judulnya diubah menjadi "Werewolves".

Perubahan ini mungkin dilakukan untuk memberikan gambaran yang lebih jelas tentang tema utama film, yaitu manusia serigala.

3. Bintang Utama

BACA JUGA:Film Horor Wanita Ahli Neraka: Definisi Jangan Salah Pilih Pasangan, Seumur Hidup Itu Lama

BACA JUGA:Unik! Film Presence Ciptakan Atmosfer Mencekam dari POV Hantu, Kapan Tayang?

Film ini dibintangi oleh Frank Grillo, seorang aktor yang sudah malang melintang di dunia film aksi. 

Pengalamannya dalam genre ini tentu saja menjadi nilai tambah bagi film Werewolves. 

Selain itu, kehadiran Katrina Law juga semakin memperkaya jajaran pemain. 

Keduanya memiliki pengalaman yang cukup luas dalam membintangi serial televisi dengan genre kriminal.

BACA JUGA:Tayang Segera! Film Horor Mariara Bikin Merinding, Angkat Kisah Pendeta Muda Melawan Sihir Dukun

BACA JUGA:Film Gladiator 2: Aksi Balas Dendam dan Perjuangan Membebaskan Diri Tayang 22 November 2024

3. Kombinasi Genre yang Menarik

Werewolves menyajikan kombinasi unik antara genre aksi dan horor. 

Film ini tidak hanya menyuguhkan adegan perkelahian yang menegangkan, tetapi juga menghadirkan suasana mencekam khas film horor. 

Kombinasi ini berhasil menciptakan pengalaman menonton yang seru dan tidak terduga.

Kategori :