Untuk urusan fotografi, itel RS4 dilengkapi dengan kamera utama 50 MP yang mendukung mode Auto Focus (AF) dan LED flash.
BACA JUGA:HUAWEI MatePad Pro 12.2 Inch, Hadirkan Layar Inovatif dan Desain Unik
BACA JUGA:Spesifikasi Hp Vivo V40 Pro: Punya Performa Gesit Ditenagai Chipset MediaTek Dimensity 8300 Ultra
Selain itu, kamera belakang ini mampu merekam video dengan resolusi 1080P pada 30 fps.
Sementara untuk kebutuhan selfie dan video call, tersediankamera depan beresolusi 8 MP siap memanjakan para penggemar selfie dengan hasil foto yang jernih.
Untuk daya tahan, Itel RS4 dibekali baterai berkapasitas 5.000 mAh yang mendukung pengisian cepat 45W.
Berbekal fitur ini, baterai smartphone ini dapat terisi hingga 80 persen hanya dalam waktu 30 menit.
BACA JUGA:Rekomendasi Hp Samsung Paling Diburu dan Terlaris di Indonesia Tahun 2024, Cek Disini!
BACA JUGA:Spesifikasi Realme 9 Pro: HP 3 Jutaan Spek Mumpuni dengan Kamera 64 MP
Harga Itel RS4
Itel RS4 hadir dalam berbagai pilihan warna menarik, yaitu silver white, elegant beige, dan lurex black.
Itel RS4 dibanderol dengan harga yang sangat terjangkau, yaitu mulai dari Rp1,7 jutaan.
Itel RS4 dirancang khusus untuk para gamers yang menginginkan smartphone gaming tangguh dengan budget yang minim.
BACA JUGA:Keunggulan Xiaomi Redmi Note 11 Pro 5G: Layar Super AMOLED dan Kamera 108 MP, Harga Jadi Segini!
BACA JUGA:Spesifikasi Hp Vivo Y27s Gunakan Chipset Snapdragon 680 dengan Layar Berkualitas