BACA JUGA:Bahrain Panik Menghadapi Skuad Garuda di Kualifikasi Piala Dunia, Ternyata Alasannya Ini
"Sanksi yang kami dapatkan pemotongan jatah tiket menjadi 500 tiket, biasanya jatah tiket satu kelompok suporter biasanya 1000 tiket sampai 2000 tiket,” ujarnya.
“Tetapi kami nantinya akan mendapatkan sanksi tambahan, karena ada beberapa kursi stadion yang rusak," tegasnya.