OnePlus 6 Ponsel High Class yang Super Power, Layar AMOLED Jernih dengan Desain Imersif

Jumat 06-09-2024,15:02 WIB
Reporter : Ernanda Evana Nofita
Editor : Rappi Darmawan

BACA JUGA:OnePlus 7T Tawarkan Performa Gesit Berkat Snapdragon 855+, Fiturnya Memadai untuk Multitasking

BACA JUGA:Oneplus Nord N10 5G Tawarkan Fitur Lengkap dengan Punch Hole Display, Varian Warnanya Cuma Satu!

Snapdragon 845 mendukung berbagai teknologi terbaru seperti Bluetooth 5.0, Wi-Fi 802.11ad, dan LTE Cat.18.

OnePlus 6 dilengkapi dengan fitur Face Unlock yang sangat cepat dan responsif untuk membuka kunci ponsel hanya dalam hitungan detik dengan menggunakan pengenalan wajah.

Ada juga Parallel Apps untuk menjalankan dua akun dari aplikasi yang sama secara bersamaan untuk pengguna yang memiliki lebih dari satu akun media sosial atau aplikasi pesan instan.

OnePlus 6 mendukung navigasi berbasis gestur yang memungkinkan pengguna untuk mengoperasikan ponsel dengan lebih intuitif.

Gestur ini menggantikan tombol navigasi tradisional dan memberikan pengalaman layar penuh yang lebih baik.

Fitur Reading Mode mengoptimalkan layar untuk membaca dengan mengurangi cahaya biru dan menyesuaikan kontras.

BACA JUGA:HP 1 Jutaan, Realme Note 60 Hadir dengan Sistem Ketahanan Bodi Luar Biasa

BACA JUGA:Gokil dan Lucu, AKBP Condro Sasongko Kapolres Serang Jadi Kapolres Idola Abad Ini

Dilengkapi juga dengan Night Mode membantu mengurangi ketegangan mata dengan menyesuaikan suhu warna layar pada malam hari.

OnePlus 6 menggunakan OxygenOS, yang dikenal dengan antarmuka yang bersih dan pembaruan rutin yang membawa fitur-fitur baru dan peningkatan performa.

Dengan pembaruan OxygenOS 5.1.9, OnePlus 6 mendapatkan integrasi Google Lens langsung di aplikasi kamera untuk mencari informasi berdasarkan input visual dari kamera.

OxygenOS 5.1.9 juga membawa fitur Sleep Standby Optimization yang menghemat baterai dengan memblokir konektivitas internet saat pengguna tidur.

OnePlus 6 hadir dalam beberapa varian warna yaitu Midnight Black dengan finishing matte, Mirror Black finishing mengkilap seperti cermin, Silk White dan Amber Red.

BACA JUGA:Lenovo ThinkPad Z13 Gen 1: Laptop Multitasking dengan Performa Kencang dan Gunakan Material Vegan Leather

Kategori :