SUMEKS.CO - Hp tipis Realme GT6 sudah menggunakan baterai tren terbaru tahun 2024 yaitu tertanam daya dengan kapasitas 5500 MAh.
Artinya apa? Daya tahan baterai android Realme GT6 sangat-sangat mantap dipakai bagi yang hobi maen PUBG dengan ultra setting.
Atau melakukan aktivitas nonton Youtube sejam-antidak paling cuma makan baterai 8-10 persen.
Ya, Realme GT6, bisa kita beri stempel sebagai sebagai salah satu flagship terbaru dari Realme dengan tersemat kemampuan daya tahan baterai sangan mumpuni.
BACA JUGA:Realme X7 Max 5G Mengusung Keunggulan Fotografi Mumpuni dengan Kamera Berkualitas
BACA JUGA:Realme 9i 5G Hadir dengan Dapur Pacu Mumpuni serta Tampilan Desain Bodi Bernuansa Retro CD
Tidak hanya menyajikan performa yang luar biasa namun juga desain yang menawan, terutama dengan bodi tipisnya.
Kecanggihan Realme GT 6 salah satunya baterai 5500 mAH-Foto: doksumeksco-
Desain ramping ini memberikan pengalaman menggenggam yang nyaman dan tampilan yang premium.
Terkenal sebagai sebutan hp tipis tersebut menjadi keunggulan utama Realme GT6 adalah desain bodinya yang sangat tipis.
Desain ramping ini tidak hanya membuat ponsel terlihat lebih premium, tetapi juga memberikan pengalaman menggenggam yang sangat nyaman.
BACA JUGA:Kenapa Harus Beli Realme C51? HP Lama dengan Sensasi Terbaru namun Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Bobotnya yang ringan dan lekukan bodi yang halus membuat Realme GT6 terasa seperti perpanjangan tangan, bukan malah bikin tangan pegel.
Selain itu, Hp tipis Realme GT6 bukanlah sekadar estetika semata. Di balik tampilannya yang menawan, tersembunyi inovasi engineering.