Israel Dibikin Shock, China Satukan Pejuang Hamas dan Fatah di Beijing Tinggalkan Janji Damai Palsu Amerika

Rabu 24-07-2024,19:47 WIB
Reporter : Julheri
Editor : Julheri

SUMEKS.CO - Israel dibikin shock, China inisiatif satukan pejuang Hamas dan Fatah di kota Beijing, tinggalkan janji damai palsu Amerika.

Deklarasi Beijing ditandatangani pada upacara penutupan dialog rekonsiliasi antara 14 faksi Palestina di ibu kota China itu.

Teks perjanjian Beijing sendiri menguraikan rencana untuk membentuk pemerintahan persatuan Palestina secara nasional.

Itu berdasarkan persetujuan faksi-faksi Palestina yang akan menjalankan otoritas dan kekuasaannya atas seluruh wilayah Palestina. 

BACA JUGA:46 Ribu Bisnis di Israel Bangkrut! Terpaksa Tutup Imbas Invasi Pasukan Zionis ke Palestina Tak Kunjung Tuntas

BACA JUGA:Bendera Israel Terpasang di Toko Ice Cream Momoyo Panyabungan, Owner Tegaskan Momoyo Bersama Palestina!

Ini mencakup Jalur Gaza serta Tepi Barat, termasuk wilayah yang dianeksasi Israel. Jerusalem Timur. 

Pencapaian intinya adalah memperjelas bahwa Organisasi Pembebasan Palestina (PLO) adalah satu-satunya perwakilan sah rakyat Palestina.

Demikian dijelaskan Menteri Luar Negeri China Wang Yi. 

Perlu diketahui Hamas dan Fatah adalah rival. 

BACA JUGA:46 Ribu Bisnis di Israel Bangkrut! Terpaksa Tutup Imbas Invasi Pasukan Zionis ke Palestina Tak Kunjung Tuntas

BACA JUGA:Bendera Israel Terpasang di Toko Ice Cream Momoyo Panyabungan, Owner Tegaskan Momoyo Bersama Palestina! 

Perjanjian Beijing ini  membuat shock pemerintah zionis Israel. 

Ini juga menunjukkan ketidakpercayaan kepada Amerika Serikat (AS).

 Hal itu dikatakan nggota politbiro Hamas Hossam Badran menggambarkan keterlibatan China sebagai cara untuk melawan pengaruh AS. 

Kategori :