AWAS! 5 Bahan Makanan Ini Ternyata Jika Dicuci Bisa Terkontaminasi Bakteri? Cek Kebenarannya Disini

Senin 15-04-2024,16:37 WIB
Reporter : Suci Harahap
Editor : Zeri

BACA JUGA:Jangan Ragu Konsumsi Daun Pepaya Jepang! Ini 9 Manfaatnya untuk Kesehatan

BACA JUGA:Usus Kotor Usai Lebaran, Berikut Tanda dan Minuman yang Dapat Membersihkan!

Meskipun pasta tidak berisiko terkontaminasi bakteri jika dicuci, mencucinya dengan air dapat membuatnya lembek dan menghilangkan gizi serta sari patinya. 

Nah untuk itu sebaiknya hindari mencuci pasta dan fokus pada proses memasak.

Dan yang paling penting adalah ingat untuk selalu memperhatikan kebersihan dan keamanan saat memasak, perhatikan juga kebersihan dapur dan bahan lainnya, semoga membantu.

Kategori :