BACA JUGA:Breakout dan Bruntusan Auto Minggat! Simak Rekomendasi Skincare yang Bantu Bikin Wajah Mulus Lagi
BACA JUGA:Tips Memilih Kandungan Skincare yang Aman untuk Ibu Hamil, Mom Tetap Tampil Cantik dan Glowing!
Clean & Clear Essentials Moisturizer memiliki tekstur yang mirip dengan body lotion, tetapi lebih cair dan berwarna putih susu. Ketika diaplikasikan pada wajah akan terasa lebih lembut dan juga halus.
5. Cetaphil Dermacontrol Moisturizer
Produk ini cocok untuk para remaja yang memiliki kulit cendrung berminyak.
Selain itu, pertimbangkan kandungan SPF untuk melindungi kulit dari efek buruk sinar matahari.
BACA JUGA:8 Rekomendasi Lip Balm Halal yang Sudah Terdaftar di MUI, Bikin Bibir Lembab dan Sehat
BACA JUGA:Cegah Pecah-pecah! Ini Varian Lip Balm Wardah Solusi Bibir Sehat dan Cantik Saat Puasa
6. Azarine Oil Free Brightening Daily Moisturizer
Pelembap ini mengandung antioksidan dan anti-aging.
Pelembap dari azarine ini cocok untuk kulit remaja yang ingin menjaga kelembapan tanpa meninggalkan efek wajah yang berminyak.
7. Unilever Pond’s Bright Beauty Serum Day Cream
BACA JUGA:5 Rekomendasi Lipstik Nude Best Seller untuk Ombre Lips Ala Cewek Korea
Pelembap dengan kandungan serum dan SPF. Membantu melembapkan dan melindungi kulit dari sinar matahari.
Sehingga pelembap ini sangat cocok untuk para kulit remaja yang ingin tampil cerah dan tampak lebih segar.