Garuda dan Citilink Beri Diskon 75 Persen untuk Tiket Lebaran ke Jakarta, Buruan Booking

Sabtu 16-03-2024,16:51 WIB
Reporter : Tri
Editor : Zeri

Selain website maskapai, pemudik juga dapat membeli tiket "Lebaran ke Jakarta" melalui agen perjalanan online seperti Traveloka, Tiket.com, dan Pegipegi. Pastikan pemudik memasukkan kode promo "LEBARAN" saat melakukan pemesanan.

Kategori :