Kandungan mineral pada garam bisa sangat bermanfaat untuk merawat kuku serta mengatasi berbagai masalah pada kuku.
Penggunaan garam untuk mengatasi jamur kuku, ialah dengan mencampur dua sendok garam laut serta beberapa tetes dari air garam ke dalam air hangat, lalu rendamlah kaki serta tangan selama 10 menit sambil digosok-gosok, kemudian bilas dengan air bersih dan terakhir keringkan.
Jadi, inilah 8 manfaat dari mandi air garam bagi kesehatan tubuh, silahkan dicoba dan rasakan manfaatnya untuk tubuh.(*)