Berikut Tips Memilih Jenis dan Desain Plafon Kekinian untuk Kamar 3x3, Kamar Serasa Dihotel Mewah

Jumat 17-11-2023,15:01 WIB
Reporter : Fadly
Editor : Zeri

Apabila terlalu rendah, sebaiknya memilih model yang tidak terlalu menonjol untuk menghindari kesan sesak.

Begitu juga sebaliknya, apabila ruangan cenderung tinggi, sebaiknya memilih plafon dengan desain yang dramatis.

3. Atur Warna dan Pencahayaan

Jangan lupa memilih model plafon kamar tidur ukuran 3×3 yang sesuai dengan skema warna keseluruhan ruangan. 

BACA JUGA:5 Pilihan Tepat Tempat Tidur Tingkat, Kamar 3x3 Jadi Adem, Dijamin Kakak Adik Tak Akan Berantem Deh

Misalnya, warna-warna terang bisa menghadirkan kesan ruangan yang lebih luas. Sedangkan pilihan warna netral memberikan tampilan elegan.

Di samping itu, faktor pencahayaan juga tidak kalah penting. 

Beberapa orang menyukai plafon dengan desain yang memungkinkan pencahayaan tersembunyi. 

Lampu tersembunyi ini mampu menghadirkan atmosfer yang unik sekaligus memberikan tampilan modern.

BACA JUGA:5 Tips Menata Kamar Bermain Anak, Ideal dan Cocok untuk Rumah Minimalis

4. Upayakan Memilih Desain yang Simetris

Untuk ruangan kamar berukuran 3×3 meter, desain plafon yang simetris cenderung lebih sesuai. 

Pasalnya, pemilihan model plafon yang terlalu rumit atau berlebihan justru dapat membuat ruangan terasa sempit.

5. Pertimbangkan Aspek Fungsionalitas

BACA JUGA:5 Model Shower yang Bikin Mandi Jadi Lebih Asyik, Bikin Tambah Betah Didalam Kamar Mandi Lho!

Dalam memilih model plafon, mempertimbangkan aspek fungsionalitas tak kalah penting. 

Kategori :