Setelah data yang dibutuhkan untuk mendaftar sudah lengkap semua, lalu kami bisa login dengan menggunakan nomor handphone dan kata sandi.
Bagi pengguna baru, akan langsung mendapatkan uang sebesar Rp 10.000. Pengguna baru juga bisa menikmati beragam bonus yang bisa diambil.
Untuk mendapatkan uang melalui aplikasi Neo Bank ini, caranya harus mengikuti event-event yang diselenggarakan oleh aplikasi ini.
Salah satu event yang bisa dilakukan, yakni, dengan bermain game yang ada di aplikasi Neo Bank. Melalui game ini, kamu harus mengumpulkan koin.
Apabila berhasil mengumpulkan koin yang banyak, maka akan mendapatkan uang yang besar pula. Pengguna juga bisa mengundang teman.
Pengguna juga bisa menanam uang di aplikasi Neo Bank, lalu bunganya akan bisa ditarik oleh pengguna kapanpun dibutuhkan.
Untuk penarikan uangnya, pengguna bisa melakukannya lewat DANA maupun rekening bank yang dimiliki pengguna sendiri.
Kamu bisa mendapatkan penghasilan tambahan yang lebih besar lagi. Caranya, begitu uang kamu ditanam jangan langsung ditarik.
Kamu harus menunggu terlebih dahulu hingga bunga yang diperoleh sudah banyak. Setelah itu, kamu boleh melakukan penarikan.
Channel Youtube ini juga sebelumnya sering membahas tentang aplikasi-aplikasi penghasil uang lainnya.
Cara mudah untuk mendapatkan DANA kaget secara cuma-cuma, kini bisa dicoba oleh para pengguna aplikasi penghasil uang.
BACA JUGA:Kaum Rebahan Wajib Pakai Aplikasi Penghasil Saldo DANA Rp100.000, Begini Tips dan Triknya?
Seperti dikutip SUMEKS.CO dari tayangan Youtube Robison Ndruru, 11 September 2023. Cukup mengisi survey, DANA kaget bisa didapat.
Melalui aplikasi penghasil uang MultiPolls, pengguna hanya diminta untuk mengisi survey saja dan bisa dibayarkan uang.(*)