Hot News! Gagal Ditutup Permanen, Mahfud MD Beberkan Langkah Menyelamatkan Ponpes Al Zaytun

Kamis 06-07-2023,17:38 WIB
Reporter : Fadly
Editor : Zeri

 

Lalu, kata Mahfud MD terhadap institusinya yakni Ponpes Al Zaytun sementara ini berpendapat agar bisa diselamatkan terlebih Ponpes Al Zaytun adalah lembaga pendidikan.

 

BACA JUGA:Panji Gumilang Segera Sandang Status Tersangka, Mahfud: Al Zaytun Diselamatkan

 

"Dan akan dilakukan pembinaan sesuai dengan visi dan misi tertulis di Ponpes Al Zaytun Indramayu," tuturnya.

 

Sehingga, masih kata Mahfud MD tidak boleh ada pendidikan atau ajaran yang terselubung yang tidak sesuai peraturan dan perundang-undangan.

 

Oleh sebab itu lembaga pendidikan Ponpes Al Zaytun Indramayu itu akan diupayakan tetap dibina dibawah pengawasan pihak Kementerian Agama (Kemenag) RI.

 

Lebih lanjut dikatakan Mahfud MD, langkah ketiga yakni tertib sosial dan keamanan masyarakat itu sendiri yang kemudian dikoordinasikan oleh Gubernur Jawa Barat bersama aparatur vertikal setempat.

 

BACA JUGA:Mahfud MD Pastikan Kasus Pidana Panji Gumilang dan Al Zaytun Tak Akan Diambangkan

 

"Yang mana disitu ada pihak Polda alu Kabinda kemudian unsur TNI," tandasnya.

Kategori :