10 Deretan Publik Figur yang Pernah Jadi Korban Perselingkuhan Saat Hamil

Jumat 30-06-2023,16:31 WIB
Reporter : Suci
Editor : Rappi

10 Deretan Publik Figur yang Pernah Jadi Korban Perselingkuhan Saat Hamil

SUMEKS.COKasus perselingkuhan dikalangan publik figur menjadi trending dan semakin marak dalam beberapa waktu terakhir ini.

Makin kesini isu perselingkuhan oleh publik figur hal yang sangat mengkhawatirkan banyak orang dan menjadi sorotan warganet.

Parahnya lagi kasus ini terjadi pada artis atau publik figur yang sedang hamil. Seperti baru-baru ini terjadi pada beauty vlogger atau selebgram Hanum Mega yang diselingkuhi oleh suaminya saat dirinya tengah mengandung anak kedua.

Dirangkum oleh SUMEKS.CO dari berbagai media, ini 10 deretan artis di dunia yang menjadi korban perselingkuhan saat sedang mengandung.

BACA JUGA:Diisukan Selingkuh dengan Adik Raffi Ahmad , Inilah Profil Lengkap Rendy Kjaernett 

1. Hanum Mega

Baru-baru ini dan masih sangat hangat isu perselingkuhan yang dialami oleh beauty vlogger dan juga selebgram Hanum Mega. 

Hanum mengetahui suaminya Bambang, berselingkuh disaat kehamilan anak kedua mereka.

Diungkapkan dalam postingan instagram, ternyata suaminya memang sudah pernah selingkuh namun diberikan kesempatan untuk berubah.

BACA JUGA:Terbongkarnya Kasus Perselingkuhan Jeje, Kini Raffi Ahmad Diburu Publik, Netizen: Didikan Raffi

BACA JUGA:3 Fakta Suami Selebgram Hanum Mega, Ketahuan Selingkuh, Mulai dari 'Celup-celup

Alih-alih berubah ternyata suaminya malah kembali melakukan kesalahan yang sama. Berselingkuh dengan adik kelasnya bahkan sudah melakukan hubungan seks sampai tiga kali.

Diketahui bahwa saat ini Hanum, sedang mengandung besar dan perselingkuhan itu ketauan saat isi chat mesra dan mesum suaminya nyangkut dikomputer kantornya. Saat ini Hanum sedang mengurus proses perceraian.

2. Ratu Rizky Nabila

Kategori :