Ungkapan yang disampaikan Syaifudin tersebut banyak menuai cibiran warganet.
Pasalnya, warganet menilai kehidupannya saat ini merupakan adzab dari Allah SWT.
Bukan tanpa alasan, hal ini dikarenakan Syaifudin dinilai sering menghina Agama Islam dan Nabi Muhammad SAW.
"Sedih amat hidup mu Din, ga sesuai dengan semua ucapan mu dulu, semoga di akhir hayatmu Allah SWT masih bisa menerima tobatmu, Aamiin," tulis akun @ijo lumut.
"Di dunia sudah ditampakkan teguran dari Allah SWT, di akhirat lebih pedih lagi tegurannya," timpal yang lainnya.
"Ngemis online, hey tetangga bantuin tuh kasian," @odhank.
"Masuklah kedalam penjara, baliklah din ke Indonesia entar dikasih rumah yang pagernya besi," @dhias fahreza.
"Di negara orang malah minta-minta, malu-maluin," @pakhajilatif. *