Miris! Joni Botak Dikabarkan Tewas Dibunuh, Berikut Rekam Jejak Kebrutalan Pentolan KKB yang Terkenal Kejam

Selasa 02-05-2023,11:05 WIB
Reporter : Fadly
Editor : Zeri

Miris! Joni Botak Pentolan KKB Papua Dikabarkan Tewas, Berikut Rekam Jejak Kebrutalan Joni Botak Yang Terkenal

SUMEKS.CO - Miris, mungkin istilah yang tepat ditujukan kepada sosok pentolan Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) Papua bernama Joni Botak 

Betapa tidak, baru-baru ini sosok pimpinan KKB Papua itu dikabarkan tewas, akibat berkonflik dengan kelompok separatis KKB Papua lain pimpinan Egianus Kogoya.

Kabar tewasnya Joni Botak itu, dibenarkan langsung oleh Kapolda Papua Irjen Pol Mathius Fakhiri beberapa waktu lalu.

BACA JUGA:GAWAT! Pemuda Papua Nugini Deklarasikan Dukung KKB

Mathius mengatakan, Joni Botak  diduga telah disiksa, dianiaya dan ditembak hingga tewas saat ditangkap kelompok KKB Papua di wilayah Tembagapura-Intan Jaya Papua.

Dikatakan Mathius, Joni Botak dianiaya hingga tewas karena dianggap mata-mata bagi kelompok KKB Papua pimpinan Kogoya.


Joni Botak pimpinan KKB Papua dikabarkan tewas usai berkonflik dengan kelompok separatis KKB Papua lain pimpinan Egianus Kogoya.--

Dari informasi yang dihimpun, Joni Botak merupakan salah satu pimpinan KKB Papua yang masuk dalam Daftar Pencarian Orang (DPO).

Joni Botak masuk DPO, karena aksi brutalnya menghilangkan nyawa warga sipil serta aparat keamanan tanpa pandang bulu.

BACA JUGA:Gagal Total…Jebakan Ala Agianus Kogoya Sudah Basi, Pancing TNI Menyerang Malah Ratusan Warga Desa Kepung KKB

Wilayah operasi Joni Botak disekitar Tembagapura Papua, yang mana daerah tersebut merupakan daerah pertambangan PT Freeport hingga ke Intan Jaya.

Sebelum tewas, dilaporkan Joni Botak sempat berupaya masuk ke wilayah Tembagapura, namun aparat keamanan terlebih dahulu membangun pos dititik yang diduga jalan tikus yang sering digunakan KKB untuk masuk ke Tembagapura.

Berikut daftar kekejaman KKB Papua pimpinan Joni Botak, yang berhasil dirangkum SUMEKS.CO dari berbagai sumber.

1. Penembakan Terhadap Polisi Bharatu Doni Priyanto

Kategori :