5 Fakta Tentang Ikan Belida yang Jadi Maskot Kota Palembang

Sabtu 12-11-2022,12:46 WIB
Editor : Rappi Darmawan

BACA JUGA:Resep dan Cara Membuat Model Gandum Makanan Khas Palembang

4.Bukan ikan asli Palembang

Ikan Belida adalah ikan unik yang namanya diambil dari nama sungai di Sumatera Selatan.

Selain Belida atau Belido, masyarakat juga menyebutnya sebagai ikan Lopis.

Selain di Sumatra Selatan, ikan Belida juga bisa ditemukan di perairan sungai lain di pulau Sumatra, Kalimantan, Jawa dan Semenanjung Malaysia.

Sebelum dinyatakan dilarang oleh pemerintah , para produsen pempek ikan belida mendapatkan suplai ikan dari Kalimantan dan Sumatera Utara.

BACA JUGA:Mau Tahu? Ini Lho Beda Pindang Khas Palembang dan Pindang Jawa

5.Sekarang Jadi Ikan Hias

Keberadaan ikan Belida yang makin sulit justru menjadi cuan tersendiri bagi industri lain yakni penghobi ikan hias.

Setelah dinyatakan dilarang untuk diperjualbelikan kebutuhan konsumsi, Ikan Belida sekarang menjadi daya tarik sendiri untuk menjadi ikan hias.

Ikan ini bisa mencapai berat maksimal hingga 7 kg.(*) 

Kategori :