Cara Membuat Pempek Dos, Pempek Tanpa Ikan

Selasa 18-10-2022,16:09 WIB
Editor : Rappi Darmawan

KOTA PALEMBANG, umumnya Sumatera Selatan kaya akan kuliner. Misalnya, pempek. Banyak sekali jenis pempek. 

Varian pempek satu ini paling gampang dibuat, karena tidak menggunakan daging ikan giling. Namanya Pempek Dos. 

Meskipun tidak menggunakan ikan, Pempek Dos cukup digemari. Bahkan, sebagian orang lebih suka Pempek Dos karena tidak berbau amis. 

Proses pembuatannya juga lebih simpel. Pastinya tidak terlalu ribet seperti membuat pempek yang menggunakan daging ikan giling. Soal rasa tidak kalah enaknya. 

BACA JUGA:Kisah Apek, Owner Kedai Kopi Legendaris, Bisa Beli Rumah dan Biaya Anak Kuliah

Bahan pembuatan Pempek Dos : 

Terigu 15 sdm  

Sagu 22 sdm 

Air 300 ml

Telur 2 butir

Kaldu jamur 2 sdm

Garam 1/2 sdt

Rebon 1 sdm (haluskan)

Bawang putih 4 siung (haluskan)

BACA JUGA:Trik Membuat Model Palembang yang Enak dan Lezat

Kategori :