PALEMBANG, SUMEKS.CO - Sebagai inovasi terbaru dan bentuk kegiatan yang lebih fresh, MAKEOVER menyelenggarakan kolaborasi bersama Color Studio dalam bentuk Beauty Class dan Art Painting Package, di Terassa SOMA 25 September 2022 lalu.
Acara ini merupakan rangkaian kegiatan memperingati Ulang Tahun MAKEOVER ke 12 Tahun dengan tema EUPHORIA. Beauty Class merupakan kegiatan yang sudah sering dilakukan oleh MAKEOVER. Namun, EUPHROIART menjadi kegiatan yang sedikit berbeda dari biasanya. Dimana ini MAKEOVER seringkali mengadakan kegiatan kolaborasi bersama MUA, Karyawan Instansi, Pecinta Fashion, Beauty Junky dan lain-lain, namun kali ini kolaborasi tersebut diadakan bersama dengan salah satu Art Community di Kota Palembang, yaitu Color Studio. Muhammad Ilham Firmansyah selaku Owner dari Color Studio, menyambut baik kegiatan ini sebagai bentuk mengekspresikan diri sebebas – bebasnya dalam berkarya, salah satunya dituangkan dalam bentuk Lukisan. Color Studio merupakan Art Community, salah satu kegiatannya adalah melukis diatas kanvas. Pada kolaborasi ini perlengkapan melukis sudah disediakan oleh tim Color Studio secara lengkap. Sementara Beauty Class sendiri merupakan kegiatan merias diri dengan mempelajari tahapan penggunaan makeup dengan baik dan benar. Untuk kolaborasi ini, MAKEOVER dan Color Studio mengangkat tema Shape Of Mind yang berarti Peta Pikiran. Dalam arti pikiran yang kita miliki dapat di peta-petakan namun tidak untuk menghalangi kita dalam berekspresi Melainkan untuk diekspresikan sebebas-bebasnya, sehingga kita dapat menjadi apa yang kita inginkan dan dapat mencintai diri sendiri. EUPHORIART ini tidak saja diikuti satu kalangan saja, namun dari berbagai macam kalangan penggemar Makeup dan Seni tentunya. Seperti Rico Anggara seorang pria tampan yang berasal dari Kota Bengkulu menjadi salah satu peserta dalam kegiatan EUPHORIART. Sekilas tentang MAKEOVER adalah salah satu brand kosmetik profesional yang berada di bawah naungan PT Paragon Technology and Innovation (PTI). PTI didirikan oleh Ibu Nurhayati Subakat yang saat ini menjabat sebagai Komisaris Utama PTI. Brand Kosmetik ini selalu berusaha mengedepankan kualitas dalam mendukung pecinta makeup untuk tampil cantik dan sesuai dengan karakternya masing-masing MAKEOVER percaya bahwa kecantikan tidak hanya memberikan keindahan yang kasat mata, melainkan juga kecantikan yang dapat dirasakan dan mampu menebarkan aura positif untuk sekitar. MAKEOVER pun senantiasa memberikan kontribusi dalam menyebarkan pengaruh positif mulai dari diri sendiri, untuk lingkungan dan kehidupan. (Adv)Euphoriart, Wujud Kolaborasi Make Over dan Art Community
Selasa 27-09-2022,17:42 WIB
Reporter : Iren
Editor : Rahmat
Kategori :
Terkait
Senin 10-11-2025,13:04 WIB
Bukan Cuma Mirip iPhone, Xiaomi 17 Pro Max Ternyata Punya “DNA Rahasia” yang Bikin Kaget!
Minggu 09-11-2025,16:51 WIB
Fitur Kamera Xiaomi 17 Pro Max Saingi Kamera Miroless, Bawa Peningkatan Megapiksel
Jumat 07-11-2025,20:29 WIB
Xiaomi 17 Pro Max Punya Fitur Aneh tapi Canggih, Apple Pun Belum Kepikiran!
Selasa 30-09-2025,15:43 WIB
Resmi Jabat Kapolsek Rantau Alai, IPTU Suparna Siap Berkolaborasi dan Dukung Program Kapolres Ogan Ilir
Rabu 24-09-2025,18:52 WIB
Hadiri Wisuda UT Palembang, Wagub Cik Ujang Harap Kontribusi Nyata untuk Pembangunan Sumsel
Terpopuler
Minggu 23-11-2025,19:48 WIB
Wajib Tahu! Ini Batas Usia Pensiun PPPK Paruh Waktu
Minggu 23-11-2025,19:05 WIB
Chipset Snapdragon 480 Perkuat Kinerja Nokia G50 5G dengan Daya Tahan Baterai Maksimal
Minggu 23-11-2025,18:43 WIB
Xiaomi 17 Ultra Pilihan Ponsel Flagship dengan Performa Tinggi Punya Sistem Pendingin Canggih
Minggu 23-11-2025,17:58 WIB
Nokia G50 5G Ditenagai Chipset Snapdragon 480 dengan Kapasitas Baterai Besar
Minggu 23-11-2025,20:30 WIB
Warga Kedaton Kayuagung Bakal Terima Bantuan Pemerintah
Terkini
Senin 24-11-2025,17:14 WIB
CEK Ini 10 Rekomendasi HP 1-2 Jutaan Terbaik Akhir Tahun 2025: Spek Naik, Harga Tetap Bersahabat!
Senin 24-11-2025,17:02 WIB
Dalami Peran Wilson Cs Tersangka Korupsi Rp1,6 Triliun, Dirut Perusahaan Asuransi Diperiksa Kejati Sumsel
Senin 24-11-2025,16:42 WIB
Samsung Galaxy Z Fold7: Ponsel Lipat Desain Tipis dan Usung Kamera 200MP
Senin 24-11-2025,15:57 WIB
Pembangunan 7 Lantai RS dr AK Gani Dikritik Budayawan Palembang, Desak Hentikan Proyek
Senin 24-11-2025,15:39 WIB