SUMEKS.CO, MUBA - Sebuah video berdurasi 7 detik yang memperlihatkan diduga sesosok makhluk astral viral di media sosial membuat bulu kuduk merinding .
Video tersebut diduga direkam oleh sekelompok pemuda warga Desa Ngunang , Kecamatan Sanga Desa , Kabupaten Muba pada Kamis (21/7) sekira pukul 02.00 dini hari lalu , saat para pemuda tersebut tengah menunggu pohon durian yang tengah berbuah di kebun. Dalam rekaman tersebut terlihat sosok berwarna putih yang seolah berdiri diantara rimbunnya daun kelapa sawit. Bahkan saat di terangi oleh perekam video tinggi makhluk tersebut terlihat melebihi tinggi bekas bangunan sekolah yang ada. Tanto Hartono , warga Desa Ngunang yang penasaran akan kebenaran video tersebut kemudian melakukan inisiatif dengan mengajak para pemuda yang merekam video untuk mereka ulang kejadian saat video tersebut direkam. BACA JUGA:Bikin Merinding, Akses Jalan Ekstrem, Peti Jenazah Terpaksa Diangkut dengan Ojek "Saya cukup penasaran juga, sehingga adik-adik yang merekam video itu, saya ajak ke lokasi. Dan saat sampai di lokasi saya lihat tidak ada sesuatu yang memungkin untuk seseorang bisa berdiri hingga melebihi tinggi bekas bangunan tersebut. Sehingga saya yakin video tersebut merupakan penampakan asli, sebab di sana hanya ada pohon pisang dan sawit saja," ujarnya. Menurut Tanto, tempat tersebut dulunya bekas bangunan SD Negeri 4 Ngunang memang terkenal angker dan sering muncul penampakan. "Berdasarkan cerita masyarakat, di sana memang cukup angker dan sering ada penampakan," katanya. BACA JUGA:Pengakuan Mahasiswi yang Dilecehkan Oknum Dosen Unsri Bikin Merinding Hingga berita ini dibuat video yang direkam oleh warga Ngunang bernama Indro dan rekan-rekannya ini, sudah mendapat banyak respon dari para netizen memberikan komentar dari keaslian video tersebut . (ren /harian muba )Bikin Merinding, Penampakan Makhluk Halus di Gedung Bekas Sekolah
Sabtu 23-07-2022,17:36 WIB
Editor : Edward Desmamora
Kategori :
Terkait
Minggu 07-09-2025,19:58 WIB
BYD Atto 1 Jadi Viral, Harga Bekas Wuling Air EV Turun Drastis
Jumat 25-07-2025,21:33 WIB
Workshop Pengelolaan Limbah: Meningkatkan Kesadaran dan Inovasi Bersama Warga Kelurahan Kalidoni
Selasa 28-01-2025,04:16 WIB
Bikin Merinding, Ternyata Ini Penyebab Istri 3 Bulan Dibiarkan Mati Perlahan di Palembang, Kata Dokter?
Minggu 03-11-2024,17:19 WIB
Bikin Merinding, Jualan Live Kain Kafan di TikTok Kafani, ‘Di CO Sekarang Kak Sebelum Meninggal’
Rabu 07-08-2024,15:19 WIB
Bangunan Bekas Asrama TNI di Pintu Besi Plaju Hangus Terbakar Dilalap Si Jago Merah
Terpopuler
Kamis 09-10-2025,13:06 WIB
Lakalantas Adu Kambing di Jalintim Indralaya, Kedua Mobil Ringsek Diamankan Sat Lantas Polres Ogan Ilir
Kamis 09-10-2025,20:51 WIB
Tuduh Siswa Konsumsi Narkoba dan Ancam Diberhentikan, Oknum Guru SMK di Palembang Dilaporkan
Kamis 09-10-2025,18:54 WIB
Aksi Cepat Polisi: Komplotan Pelaku Begal di Palembang Berhasil Diringkus, Tiga Diamankan, Dua Didor
Kamis 09-10-2025,12:52 WIB
Infinix Hot 60 Pro atau Samsung Galaxy A16 5G, Mana yang Lebih Menarik, Simak Disini!
Terkini
Jumat 10-10-2025,12:29 WIB
Ramalan Zodiak Hari Jumat 10 Oktober 2025: Siapa yang Paling Beruntung dalam Cinta dan Karier?
Jumat 10-10-2025,12:19 WIB
Infinix Zero Ultra, Ponsel Kamera Resolusi 200 MP Jadi Pesaing Terdekat iPhone 17 Pro Max
Jumat 10-10-2025,12:14 WIB
Infinix Note 50X 5G+ Hadirkan Kombinasi Kamera Handal dengan Fitur AI Canggih
Jumat 10-10-2025,11:54 WIB
Pelindo R2 Palembang Berikan Beasiswa Pendidikan bagi Generasi Muda Berprestasi Melalui Program TJSL
Jumat 10-10-2025,11:44 WIB