Geser Bhayangkara, Palembang Bank SumselBabel Bangkit di Pekan Kedua Final Four Proliga 2025

Geser Bhayangkara, Palembang Bank SumselBabel Bangkit di Pekan Kedua Final Four Proliga 2025

Libero PBSB Ruby Rahmanto dan Outside Hitter Bradley Robert Gunter siap di pekan ke2 Final Four Proliga 2025.--

Geser Bhayangkara, Palembang Bank SumselBabel Bangkit di Pekan Kedua Final Four PLN Proliga 2025

Sumeks.co - Gelaran Final Four PLN Mobile Proliga 2025 kian seru dan mendebarkan. Performa tim voli kebanggan Sumsel,  Palembang Bank SumselBabel (PBSB) mulai bangkit.

Ya. Setelah menyelesaikan putaran pertama di GOR Jayabaya, Kota Kediri, atmosfer panas bola voli nasional ini akan berlanjut ke GOR Jatidiri, Semarang, mulai tanggal 24 hingga 27 April 2025.

Laga bola voli profesional ini dijadwakan live di Vidio dan Moji.

Empat tim putra dan empat tim putri telah memulai persaingan ketat demi satu tujuan: merebut tiket ke Grand Final PLN Proliga 2025.

 Putaran pertama memperlihatkan betapa meratanya kekuatan tiap tim yang berpartisipasi.

 Bahkan, hasil pertandingan yang sengit dengan skor 3-2 mewarnai hari-hari pertandingan di Kediri, menegaskan bahwa tak ada tim yang bisa dianggap remeh.

BACA JUGA:KETAT! Saksikan Final Four Proliga 2025 Live di Sini, Bagaimana Performa Tim Asal Sumsel PBSB?

BACA JUGA:Sosok Bradley Robert Gunter, Bomber Anyar Palembang Bank Sumsel Babel Disiapkan Final Four Proliga 2025

Salah satu laga yang paling menarik perhatian adalah kemenangan dramatis Palembang Bank SumselBabel (PBSB) atas juara bertahan Jakarta Bhayangkara Presisi dengan skor 3-2.

 Hasil ini menjadi titik balik bagi PBSB yang sebelumnya takluk dari Jakarta LavAni Livin’ Transmedia 0-3 pada hari kedua. 

Sementara itu, LavAni juga tampil sangat dominan dengan meraih dua kemenangan sempurna masing-masing atas Surabaya Samator (3-0) dan PBSB (3-0).

Berikut hasil lengkap pertandingan Final Four Proliga 2025 pekan pertama di GOR Jayabaya, Kediri:

Hari Pertama:

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber: