Gol Evandra Tak Hanya Selamatkan Timnas Indonesia U17 Tapi Juga Kolom Komentarnya Dari Hujatan Netizen

Gol Evandra Tak Hanya Selamatkan Timnas Indonesia U17 Tapi Juga Kolom Komentarnya Dari Hujatan Netizen

Gol Evandra tak hanya selamatkan Timnas Indonesia U17 tapi juga kolom komentarnya dari hujatan netizen. foto: Julian Kuzon.--

“Nova Arianto benar-benar muridnya STY banget,” tegasnya. “Mulai dari taktik semuanya itu STY-isme,” tambahnya.

BACA JUGA:Sejarah, Timnas Indonesia U-17 Curi Poin Penting dari Korea Selatan di Laga Perdana Piala Asia 2025

BACA JUGA:Menyala Garuda Muda! Malam Ini Timnas Indonesia U-17 vs Korea Selatan, Nova Arianto: Sikat Bersih

“Main jelek, main bertahan, dikurung, sekarangan balik, tapi ujung-ujungnya menang,” urainya.

“Bodo amat main jelek, main bagus yang penting itu 3 poin, ini mejadi 3 poin krusial Timnas Indonesia U17 melawan Korsel, di match pertama ini membuat jalan kita makin lancar,” katanya.

“Wah salut buat adik-adik yang main digempur terus nggak capek-capek namun meski masih banyak yang harus diperbaiki, match kedua kita menang sudah lolos, mantap”, tandasnya.

Laga digelar di Stadion Prince Abdullah Al Faisal, Jeddah, Jumat 4 April 2025 malam WIB, Timnas U17 Indonesia sukses mengemas 3 poin penting berkat gol satu-satunya Evandra Florasta lewat titik putih.

BACA JUGA:SIMAK, Ini Link Live Timnas Indonesia U17 vs Korea Selatan, Laga Perdana Malam Ini Pukul 22, Tebak Skor? 

BACA JUGA:LIVE!, Aroma Panas Jelang Timnas Indonesia U-17 vs Korea Selatan di Piala Asia U-17 2025, Ini Prediksi Pemain

Seperti dibeitakan Garuda Muda menang tipis 1-0 atas Korea Selatan (Korsel).

Timnas Indonesia tampil penuh semangat.

Babak Pertama Berjalan Ketat. Ya. Sejak menit awal, Korea Selatan langsung menyerang.

Tim Korea Selatan, terus menekan pertahanan Indonesia. Tapi Garuda Muda tetap tenang. Lini belakang Indonesia tampil solid.

BACA JUGA:Begini Prediksi King Kazu Soal Timnas Jepang, Lawan Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026

BACA JUGA:Begini Prediksi King Kazu Soal Timnas Jepang, Lawan Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait