HP realme C53 Hadirkan Perpaduan Antar Desain Elegan dan Performa Tangguh

 HP realme C53 Hadirkan Perpaduan Antar Desain Elegan dan Performa Tangguh

Ponsel realme C53 yang menghadirkan perpaduan antara desain yang elegan dan performa tangguh.--net

SUMEKS.CO - HP realme C53 menghadirkan perpaduan antara desain yang elegan dan performa tangguh, di kelas menengah. 

Ponsel ini disertakan fitur-fitur canggih yang mendukung kegiatan fotografi maupun multitasking. 

Lantaran itulah, HP realme ini sangat cocok bagi yang menyukau dunia fotografi, karena performanya tangguh dan dilengkapi banyak fitur canggih. 

Berikut ulasan mengenai fitur apa saja yang dimiliki, serta spesifikasi sehingga performanya tangguh. 

BACA JUGA:Ponsel Android Realme X50 Pro 5G Ditenagai Performa Unggulan dan Dual Speaker dengan Dolby Atmos dan Hi-Res

BACA JUGA:Ponsel Gaming Realme Narzo 70 Turbo Ditenagai MediaTek Dimensity 7300 Energy serta Dukungan Sistem Pendingin


HP realme C53 yang hadir dengan desain elegan dan performa tangguh.--net

Refresh Rate 90 Hz dan Layar Lebar 

Ponsel realme C53 memiliki layar berukuran 6,74 inci dengan rasio bodi ke layar mencapai 85,5 persen. Secara otomatis pengguna dapa lebih nyaman saat menonton video. 

Layar sudah menggunakan panel IPS LCD dan resolusi Full HD+ 1080 x 2400 piksel serta tingkat kecerahan hingga 560 nits. 

BACA JUGA:HP Redmi 9 dan Realme C30, Ponsel 1 Jutaan Mana yang Lebih Menarik!

BACA JUGA:Realme C51 Bikin Geger! Gebrak Pasar Gadget dengan Teknologi Terbaru Mini Capsule Mirip iPhone 14

Pengguna akan merasakan mulusnya bermain game dan scrolling media sosial di layar ponsel ini, karena refresh rate sudah 90Hz. 

Bodi Tipis dan Elegan

HP realme C53, memiliki bodi bagian belakang yang dilapisi Golden Silk Gradient Coating, sehingga berkilau seperti emas murni. 

Tekstur garis vertikal pada bodi juga memberi kesan mewah. Finishing gloss membuat bodi ponsel tidak mudah terkena oda sidik jari. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: