Berikut Cara Memperluas RAM untuk HP Android, Tanpa Harus Rooting

Berikut Cara Memperluas RAM untuk HP Android, Tanpa Harus Rooting

beberapa cara yang bisa dilakukan untuk menambah RAM ponsel, tanpa harus melakukan rooting.--

BACA JUGA:Vivo Y200 5G Smartphone Mid-End yang Tersertifikasi IP54 dan Miliki Desain Bezel Tipis Dukung Tampilan Kekinia

Pada handphone Android, ada banyak aplikasi yang bisa menguras kapasitas RAM. Untuk meningkatkan kapasita RAM, bisa dengan menghapus aplikasi yang jarang digunakan. 

Ini merupakan salah satu cara termudah untuk menambah RAM HP, tanpa harus melakukan rooting terlebih dahulu. 

3. Mematikan Aplikasi Bawaan HP 

Pada ponsel Android yang tidak di-root, pengguna mungkin akan menemukan aplikasi bawaan yang tidak bisa dihapus. 

BACA JUGA:Smartphone Nokia X800 Pro: Performa Handal dengan Tampilan Layar Memukau

BACA JUGA:Smartphone Xiaomi 11 Lite 5G: Ditenagai Performa Tangguh dan Dukungan Konektivitas Cepat

Aplikasi-aplikasi tersebut bisa jadi tidak pernah digunakan dan bahkan mungkin tidak dibutuhkan sama sekali. 

Aplikasi tadi tetap dapat memakan kapasitas RAM sehingga kinerja perangkat pun jadi terhambat. 

Namun, meski tidak bisa dihapus, pengguna tetap bisa mematikannya untuk menghindari konsumsi RAM. 

Caranya, nonaktifkan aplikasi lewat pengaturan dan memilih opsi “Disable App” atau “Nonaktifkan aplikasi”. 

BACA JUGA:Samsung Galaxy Buddy 2 Smartphone Mid-End yang Cocok Jadi Partner Multitasking, Kepoin Spesifikasinya!

BACA JUGA:Bocoran Spesifikasi Huawei Mate XT Ultimate: Smartphone Canggih dengan Layar Lipat Tiga

4. Gunakan Aplikasi Cleaner 

Cara selanjutnya yang bisa dilakukan untuk menambah RAM HP yaitu dengan menggunakan aplikasi ketiga Cleaner. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: