Huawei Y6 Prime Smartphone Entry-Level Dukung Kinerja Multitasking Memadai Berkat Snapdragon 425

Huawei Y6 Prime Smartphone Entry-Level Dukung Kinerja Multitasking Memadai Berkat Snapdragon 425

Huawei Y6 Prime smartphone entry-level yang mendukung kinerja multitasking memadai--

SUMEKS.CO - Meski rilis sejak 2018, Huawei Y6 Prime masih relevan untuk mendukung kinerja multitasking yang memadai berkat prosesor yang diusungnya.

Smartphone kelas entry-level ini menggunakan chipset Qualcomm MSM8917 Snapdragon 425 yang mendukung efisiensi daya dan kinerja stabil untuk penggunaan sehari-hari.

Prosesor yang digunakan adalah Quad-core 1.4 GHz Cortex-A53 yang cukup kuat untuk menjalankan aplikasi sehari-hari seperti browsing, media sosial, dan aplikasi produktivitas.

Untuk grafis, Huawei Y6 Prime dilengkapi dengan GPU Adreno 308 yang mampu menangani tugas grafis dasar dan beberapa game ringan dengan baik.

BACA JUGA:Cetak Sejarah Baru! Huawei Jadi Founder Ponsel Lipat Tiga, Mate XT Ultimate Design Resmi Hadir di Tiongkok

BACA JUGA:Cek Keunggulan Spesifikasi Huawei P9, Smartphone Segmen Entry Level Harga Mulai 1 Jutaan

Snapdragon 425 dibuat dengan proses fabrikasi 28 nm yang membantu dalam efisiensi daya sehingga baterai Huawei Y6 Prime dapat bertahan lebih lama.

Meskipun dukungan RAM 3 GB tergolong kecil, prosesor ini mampu menangani multitasking ringan tanpa mengalami lag yang signifikan.

Mengenai performa layarnya, Huawei Y6 Prime memiliki layar berukuran 5.7 inci yang cukup besar untuk menikmati konten multimedia seperti video dan game.

BACA JUGA:Huawei Mate 50 Pro, Tawarkan Kamera Canggih Mendukung Pemakaian Siang dan Malam Hari!

BACA JUGA:Huawei Mate 7 Hadirkan Bodi Kokoh dan Premium Berdesain Elegan, Layar Jernih Serta Responsif

Layar ponsel ini memiliki resolusi 720 x 1440 piksel dengan rasio aspek 18:9 sehingg tampilannya lebih luas dan nyaman untuk digunakan.

Sebagai pesaing kelas entry-level, Huawei Y6 Prime menggunakan teknologi S-IPS LCD, layar ini menawarkan warna yang akurat dan sudut pandang yang luas.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: