Mending Beli Sekarang, Ini Spesifikasi Sony Xperia 5 V Tawarkan Kinerja Multitasking dan Layar Luas

Mending Beli Sekarang, Ini Spesifikasi Sony Xperia 5 V Tawarkan Kinerja Multitasking dan Layar Luas

Spesifikasi Sony Xperia 5 V Tawarkan Kinerja Multitasking dan Layar Luas--

Selain itu, Sony Xperia 5 V ini juga telah dilengkapi dengan fitur pengisian cepat yang memungkinkan para pengguna mengisi daya hingga 50% dalam waktu 30 menit menggunakan adaptor charger 30 watt.

Sony Xperia 5 V memiliki sertifikasi IP65 dan IP68, sehingga tahan terhadap air hingga kedalaman 1,5 meter selama 30 menit.

Serta menawarkan fitur sensor sidik jari terintegrasi dengan tombol daya, memudahkan akses dan meningkatkan keamanan.

BACA JUGA:ZTE Axon 30 Ultra 5G Jadi Ponsel Flagship Favorit Berkat Qualcomm Snapdragon 888 5G, Performanya Kencang!

BACA JUGA:Spesifikasi dan Harga Oppo K10 Pro 5G : Kualitasnya Jempolan Berkat Layar AMOLED dan Snapdragon 888 5G

Sony dikenal sebagai produsen yang menyediakan perangkat yang awet dan tahan air, Xperia 5 V meneruskan kinerja ini dengan baik.

Dalam sektor kamera, ponsel ini memiliki kamera utama dengan resolusi 52 MP serta sensor dibekali berukuran 1/1,35 inci. 

Ukuran sensor pada kamera ini memungkinkan Xperia 5 V mengumpulkan lebih banyak cahaya, menghasilkan foto yang lebih apik.

Kamera ultrawide 12 MP dengan sensor 1/2,5 inci dan jarak fokus 16 mm. Teknologi autofokus juga telah diterapkan pada kamera ini.

BACA JUGA:Cek Harga Terbaru POCO M6 Pro, Mumpung Turun Rp 300 Ribuan, Tetap Spek Dewa dan Gahar!

BACA JUGA:Spesifikasi Honor 200 Pro, HP Gahar dengan Kapasitas Baterai 5200mAh dan Pengisian Daya 100W

Pada bagian kamera depan, kamera ponsel Sony Xperia 5 V ini beresolusi 12 MP (sensor 1/2,9 inci).

Hasil jepretan dari Xperia 5 V diklaim lebih unggul dan maksimal, meski jumlah kameranya lebih sedikit dari pendahulunya. Fitur lainnya termasuk mode bokeh, Pemotretan Malam Hari, Gerakan Lambat, dan Sony Optical SteadyShot dengan FlawlessEye.

Sony Xperia 5 V memiliki keunggulan fitur fotografi yang patut diperhatikan, termasuk Balanced Optical SteadyShot. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: