Perbandingan POCO M6 Pro VS POCO M6, Adu Spesifikasi Harga Sama Rp2 Jutaan

Perbandingan POCO M6 Pro VS POCO M6, Adu Spesifikasi Harga Sama Rp2 Jutaan

Perbandingan POCO M6 Pro vs POCO M6--dok:Sumeks.co

SUMEKS.CO - POCO Indonesia punya dua smartphone dari M6 series. Pertama adalah POCO M6 Pro yang diperkenalkan lebih awal Februari 2024.

Kemudian ada juga POCO M6 yang baru menyusul pada awal Juli 2024 kemarin. Dari namanya, POCO M6 tanpa ada embel ‘Pro’ adalah versi lebih ringan.

Soal harga kedua HP ini bersanding diangka Rp2 jutaan saja, maka tak ayak kedua smartphone ini bisa menjadi pilihan terbaik.

Namun, di harga Rp2 jutaan seberapa jauh perbedaan antara POCO M6 Pro dan POCO M6? Untuk mendapatkan jawabannya, simak ulasannya berikut ini.

BACA JUGA:Review Samsung Galaxy A35 5G Tawarkan Layar Super AMOLED 120 Hz dan Ditenagai Chipset Exynos 1380

BACA JUGA:Samsung Galaxy A15 5G Dibekali Chipset MediaTek Dimensity 6100+, Cek Keunggulan dan Kekurangan!


POCO M6 Pro --dok:Sumeks.co

POCO M6 Pro punya bagian depan datar. Ada punch hole di tengah atas layar dan bezel cukup tipis yang mengelilingi keempat sisi layarnya.

Punch hole tersebut berisi kamera swafoto 16 MP. Lalu, layarnya memakai panel AMOLED dengan bentang 6,67 inci, resolusi Full HD+, refresh rate 120 Hz, kecerahan puncak 1300 nit, dan perlindungan Gorilla Glass 5.

Punggungnya yang berbahan plastik juga punya permukaan datar. Area sebelah atas diberi warna lebih gelap dengan tambahan tulisan POCO.

Pada area tersebut, ada LED flash yang mendampingi tiga kamera, terdiri dari kamera utama 64 MP dengan OIS, kamera ultrawide 8 MP, dan kamera makro 2 MP.

BACA JUGA:Samsung Galaxy A12 Performa Memadai Ditenagai Prosesor MediaTek Helio P35 dan Baterai Tahan Lama

BACA JUGA:Keunggulan Samsung Galaxy M31 Ponsel Pintar Tawarkan Performa Tangguh, Baterai Jumbo dan Harga Terjangkau

Sekilas, bagian depan POCO M6 terlihat mirip dengan POCO M6 Pro karena sama-sama memiliki punch hole. Akan tetapi, bezel di keempat sisi layar POCO M6 lebih tebal.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: