Xiaomi 14 Ultra, Smartphone Kinerja Gahar Ditenagai Chipset Qualcomm Snapdragon 8 Gen 3

Xiaomi 14 Ultra, Smartphone Kinerja Gahar Ditenagai Chipset Qualcomm Snapdragon 8 Gen 3

Smartphone Xiaomi 14 Ultra, merupakan smartphone dengan kinerja gahar berkat ditenagai chipset Qualcomm Snapdragon 8 Gen 3. --dok: sumeks.co

Chipset Snapdragon 8 Gen 3 juga lebih hemat energy dengan peningkatan hingga 40 persen per watt. 

Xiaomi 14 Ultra, dilengkapi dengan baterai 5000 mAh yang mampu bertahan seharian penuh dengan penggunaan normal. 

Dengan fitur pengisian daya cepat 90W memungkinkan pengguna mengisi ulang baterai dari 0 persen hingga 100 persen hanya dalam waktu sekitar 31 menit. 

Smartphone ini juga mendukung pengisian daya wireless 80W, sehingga pengisian daya dengan mudah tanpa perlu repot dengan kabel. 

BACA JUGA:Harga Terjangkau, Smartphone Xiaomi Redmi A3, Tawarkan Performa Unggul dengan Kamera AI Dual dan Desain Elegan

BACA JUGA:Berikut Fitur Unggulan Xiaomi 12 Dibekali Chipset Qualcomm Snapdragon 8 Gen 1 dan Layar Super AMOLED

Tidak kalah menarik, Xiaomi 14 Ultra, memiliki desain yang premium dan elegan dengan bodi yang terbuat dari material titanium. 

Smartphone ini juga tahan debu dan air dengan sertifikasi IP68, jadi tidak perlu khawatir saat menggunakan pada berbagai kondisi. 

Bagi yang penasaran dengan harga smartphone Xiaomi 14 Ultra, ada tiga pilihan warna yang tersedia, Cosmix Black, Lunar White dan Aurora Blue. 

Pada bulan Juni 2024 ini, Xiaomi 14 Ultra, ditawarkan dengan harga : 

BACA JUGA:Xiaomi Redmi 13C: Kombinasi Kamera Unggul dan Performa Tangguh, Cek Fitur Unggulannya!

BACA JUGA:Cek Keunggulan dan Kekurangan Xiaomi Redmi A2: Smartphone Kelas Entry-Level yang Tangguh

  • Xiaomi 14 Ultra 8GB/128GB Rp14,9 jutaan
  • Xiaomi 14 Ultra 12GB/256GB Rp16,9 jutaan
  • Xiaomi 14 Ultra 16GB/512GB Rp19,9 jutaan

Nah, dengan menawarkan kamera yang luar biasa, performa tinggi dan desain yang premium, Xiaomi 14 Ultra, menjadi pilihan yang tepat bagi yang mencari smartphone flagship. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: