Spesifikasi Huawei Matepad T 10s, Performanya Lancar Luncur Tanpa Kendala Cocok Untuk Multitasking

Spesifikasi Huawei Matepad T 10s, Performanya Lancar Luncur Tanpa Kendala Cocok Untuk Multitasking

spesifikasi Huawei Matepad T 10s--

Layarnya juga bisa dibagi menjadi dua untuk menampilkan dua aplikasi berbeda.

Layar ini memiliki ukuran yang cukup besar, yakni 10,1 inci, dengan resolusi tinggi WUXGA dan aspek rasio 16:10.

Teknologi panel IPS yang digunakan mampu menghadirkan pengalaman visual yang imersif.

MatePad T 10s dilengkapi dengan fitur Eye Comfort, Automatic Brightness Adjustment, dan eBook Mode.

Tablet ini dapat memfilter cahaya biru untuk mencegah kelelahan mata dan melindungi penglihatan pengguna dengan TÜV Rheinland.

BACA JUGA:Galaxy Tab S9 FE Plus, Tablet Terbaik untuk Nonton dengan Layar Sangat Tajam Resolusi 2K

BACA JUGA:Realme Pad Mini, Tablet dengan Kapasitas Baterai 7100mAh yang Mampu Bertahan Hingga 12 Jam

Layar MatePad T10s bisa dibagi menjadi dua untuk menampilkan dua aplikasi berbeda yang memungkinkan pengguna untuk melakukan multitasking dengan lebih efisien.

Tablet ini juga dapat digunakan untuk memainkan gim berat seperti Asphalt 9 dan PUBG Mobile tanpa tersendat-sendat dengan setelan grafis tinggi.

Huawei MatePad T 10s mengandalkan sistem operasi EMUI 10.1 (Berdasarkan Android 10).

Huawei MatePad T 10s dibekali dengan memori RAM 3 GB, ROM 64 GB, dan penyimpanan tambahan kartu memori microSD, serta mendukung maksimum 512 GB.

Huawei MatePad T 10s dilengkapi kamera belakang 5 MP, Bukaan F/2.2, Fokus Otomatis (Fokus Fase), Resolusi gambar: Hingga 2560 x 1920 piksel, Resolusi video: Hingga 1920 x 1080 piksel.

BACA JUGA:Samsung Galaxy Tab S9 Ultra: Tablet Favorit Layar Dynamic AMOLED 2X dan Refresh Rate 120 Hz, Segini Harganya!

BACA JUGA:Intip Spesifikasi Doogee T30 Max, Penantang Baru di Pangsa Pasar Tablet!

Sementara kamera depan 2 MP, Bukaan F/2.4, Resolusi Fokus Tetap Gambar: Hingga 1600 x 1200 piksel, Resolusi video: Hingga 1280 x 720 piksel1.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: