Bandel! Petugas Tertibkan Parkir Sembarangan di Palembang, Belasan Motor Diangkut Derek, Mobil Digembok

Bandel! Petugas Tertibkan Parkir Sembarangan di Palembang, Belasan Motor Diangkut Derek, Mobil Digembok

Petugas gabungan menertibkan kendaraan motor dan mobil yang kedapatan parkir sembarangan di sejumlah titik di Kota Palembang.-Foto: dokumen/sumeks.co -

mengulangi perbuatannya parkir sembarangan lagi.Penindakan dilakukan petugas secara humanis dan persuasif melalui pembinaan dan edukasi kepada juru parkir liar," tambahnya.

Sebelumnya Polrestabes bersama dishub Palembang juga melakukan penertiban terhadap sejumlah kendaraan driver online yang parkir bukan pada tempat-tempatnya standby atau parkir sembarangan.

"Ini laporan dari masyarakat yang langsung di Banpol kan ke Kapolda Sumsel selanjutnya diinstruksikan langsung oleh Kapolrestabes Palembang untuk  dilakukan  penertiban pada tempat-tempat umum atau di jalur-jalur lalu lintas yang dilalui masyarakat, yang seyogyanya bukan tempat parkir atau tepat standby driver online," ujar Kompol Evial Kalza, Selasa 21 Mei 2024.

BACA JUGA:Meski Dilanda Hujan, Dishub Palembang Tetap Tertibkan Kendaraan yang Parkir Sembarangan

BACA JUGA:Kadishub Palembang Berang, Kendaraan Parkir Sembarangan, Ban Dikempiskan

Akibat parkir sembarangan, Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Palembang kembali menindak 6 mobil di depan Rumah Sakit Umum Pusat (RSUP) Dr Mohammad Hoesin. 

Parkir sembarangan di depan Rumah Sakit Umum Pusat (RSUP) Dr Mohammad Hoesin menjadi langganan kendaraan. 

Kepala Bidang Wasdalops Dishub Kota Palembang, AK Julyanzah mengatakan tempat tersebut menjadi langganan parkir sembarangan dikarenakan tidak muat lagi tempat parkir yang berada di dalam RSUP. 

"Karena tidak muat lagi parkir yang di dalem rumah sakit umum," katanya kepada SUMEKS.CO pada Rabu 24 April 2024.

BACA JUGA:Parkir Sembarangan, Dishub Palembang Kempiskan 30 Ban Mobil dan Angkut Belasan Motor!

BACA JUGA:Warga Resah Angkutan Batubara Parkir Sembarangan

Menurut Julyanzah, padahal terdapat parkiran kosong di belakang RSUP Dr Mohammad Hoesin (RSMH).

"Harusnya pegawai dengan Dokter bisa parkir belakang. Sementara parkir yang di depan itu masyarakat yang mau berobat dan juga keluarga pasien. Oleh karena itu kita gembok 6 mobil yang melanggar di lokasi," tuturnya. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: