Perbandingan Realme GT 6T vs Realme GT Neo 6: Mana yang Lebih Unggul?

Perbandingan Realme GT 6T vs Realme GT Neo 6: Mana yang Lebih Unggul?

ada beberapa perbandingan Realme GT 6T vs Realme GT Neo 6 Mana yang Lebih Unggul yang menawarkan performa tinggi dan fitur-fitur canggih. --

SUMEKS.CO - Realme GT adalah smartphone yang menawarkan performa tinggi dan fitur-fitur canggih. Berikut adalah beberapa Perbandingan Realme GT 6T vs Realme GT Neo 6, mana yang lebih unggul. 

Realme GT adalah seri smartphone Realme yang menawarkan performa terbaik, desain premium, dan fitur-fitur terkini. 

Namun apa yang membedakan kedua ponsel ini? Mana yangclebih unggul antara Smartphone Realme GT 6T vs Realme GT Neo6, berikut ulasannya: 

Spesifikasi Utama:

Realme GT Neo 6 memiliki layar AMOLED berukuran 6,78 inci dengan resolusi 1264 x 2780 piksel dan refresh rate 120 Hz. Layar ini juga mendukung HDR10+ dan memiliki kecerahan maksimum hingga 6000 nits. 

BACA JUGA:Vivo Y22s, Smartphone Gaming yang Memuaskan Dibekali Chipset Qualcomm Snapdragon 680 4G dan Baterai Tahan Lama

BACA JUGA:Cek Keunggulan dan Kekurangan Oppo A92 yang Miliki Performa Solid Ditenagai Chipset Qualcomm Snapdragon 665

Realme GT 6T juga memiliki layar AMOLED berukuran 6,78 inci dengan resolusi yang sama dan refresh rate 120 Hz. Layarnya juga mendukung HDR10+ dan memiliki kecerahan maksimum hingga 6000 nita. 

Realme GT Neo 6 memiliki SoC Qualcomm Snapdragon 8s Gen 3, RAM: GT Neo 6 memiliki 16GB RAM. 

Realme GT 6T ditenagai oleh Qualcomm Snapdragon 7 Plus Gen 3. GT 6T memiliki 12GB RAM.

Performa CPU: GT Neo 6 lebih unggul dengan 84 poin dibandingkan GT 6T yang mencapai 78 poin. Untuk Performa Gaming Smartphone GT Neo 6 mencetak 76 poin, sedangkan GT 6T mencapai 71 poin.

Untuk kapasitas baterai Keduanya memiliki baterai 5500 mAh, dengan GT Neo 6 mendukung pengisian daya hingga 120W, sedangkan GT 6T hanya hingga 45W.

Layar dan Desain dari Keduanya memiliki layar AMOLED 6,78 inci dengan resolusi 1264 x 2780 piksel dan refresh rate 120 Hz.

BACA JUGA:Punya Kapasitas Baterai Awet, Samsung Galaxy F15 5G Jadi Pilihan Hape Kelas Menengah Favorit, Segini Harganya!

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: