Letusan Gunung Ruang Disertai Kilat dan Petir, Warga Pulau Ruang Alami Hujan Batu Sangat Mencekam

Letusan Gunung Ruang Disertai Kilat dan Petir, Warga Pulau Ruang Alami Hujan Batu Sangat Mencekam

Letusan gunung Ruang disertai kilat dan petir, warga pulau Ruang alami hujan baju sangat mencekam. foto: @sangistories/sumeks.co.--

SUMEKS.CO - Letusan Gunung Ruang disertai kilat dan petir, warga pulau Ruang alami hujan batu sangat mencekam.

Erupsi Gunung Ruang mencapai ketinggi 3 Km.

Video TikTok @sangistories menunjukkan warga yang berlarian melakukan evakuasi.

Tampak di video itu warga juga mengabarkan terjadi hujan batu hingga mereka melakukan evakuasi ke lokasi yang aman.

BACA JUGA:Gunung Ruang di Sulut Meletus, Hingga Berpotensi Tsunami, Warga Terpaksa Diungsikan

BACA JUGA:Ratusan Pendaki Gunung Rinjani Gagal Mendaki Gara-gara Ulah ‘Open Trip’ Nakal

Warga di Desa Pumpente dan Desa Patologi di Kecamatan Tagulandang Kabupaten Sitaro Provinsi Sulawesi Utara panik, lantaran Gunung Ruang meletus. 

Sebanyak 838 warga bermukim di Pulau Ruang dievakuasi ke Pulau Tagulandang.

Lokasi gunung Ruang ini masuk Kabupaten Kepulauan Sitaro, Sulut.

Warga mulai melakukan evakuasi mandiri sejak sore hari, Selasa, 17 April 2024.

“Kami sudah memberikan imbauan," ujar Kepala Balai Pemantauan Gunung Api dan Mitigasi Bencana Gerakan Tanah Sulawesi dan Maluku, Juliana DJ Rumambi ST di Manado.

BACA JUGA:Gunung Ruang di Sulut Meletus, Hingga Berpotensi Tsunami, Warga Terpaksa Diungsikan

BACA JUGA:Ratusan Pendaki Gunung Rinjani Gagal Mendaki Gara-gara Ulah ‘Open Trip’ Nakal

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: