Hindari Emosi, Ini 7 Tips untuk Menghadapi Kemacetan Saat Mudik Lebaran dengan Tenang

Hindari Emosi, Ini 7 Tips untuk Menghadapi Kemacetan Saat Mudik Lebaran dengan Tenang

Beberapa Tips untuk Menghadapi Kemacetan Saat Mudik Lebaran dengan Tenang--

SUMEKS.CO - Sudah bersiap untuk mudik lebaran? yuk terapkan beberapa tips untuk menghindari emosi ketika terjebak kemacetan agar tetap tenang dan menikmati perjalanan.

Sebenarnya seperti tradisi yang nyaris tak terhindarkan, kemacetan selalu terjadi menjelang arus mudik lebaran sebab banyak orang berbondong-bondong pulang ke kampung halaman tercinta untuk merayakan hari raya Idul Fitri bersama keluarga.

Oleh karena itu, dibutuhkan strategi yang tepat untuk menyiasatinya agar tidak membuat emosi ketika menghadapi kemacetan di perjalanan mudik nanti.

1. Merencanakan Perjalanan dengan Matang

BACA JUGA:Siap Dibawa Mudik Lebaran, All New Honda Vario 160 Hadir dengan Desain Gagah dan Perkasa

BACA JUGA:Begini 5 Tips Mudik Lebaran Menggunakan Motor Agar Perjalanan Aman No Kendala!

Salah satu tips agar gak mudah emosi dalam menghadapi kemacetan saat mudik lebaran ialah dengan merencanakan perjalanan mudik secara matang.

Lakukan persiapan perjalanan jauh-jauh hari. Tentukan barang bawaan, rencanakan rute perjalanan, dan periksa kondisi kendaraan.

Apabila menggunakan kendaraan umum aka carilah rute yang sekiranya bisa menjadi jalan alternatif bila terjebak macet.

2. Perhatikan kondisi cuaca

BACA JUGA:Tips Mudik Lebaran Asik: 5 Rekomendasi Obat untuk Mengatasi Mabuk Perjalanan yang Tersedia di Apotek

BACA JUGA:Moms! Ini 6 Tips Mudik Lebaran Bawa Bayi, Solusi Anti Ribet dan Nyaman saat di Perjalanan

Sebelum berangkat, sebaiknya lebih dulu untuk memeriksa perkiraan cuaca. Hindari melakukan perjalanan mudik apabila cuaca sedang buruk, terutama jika ada risiko banjir atau longsor.

Lakukan persiapan perjalanan jauh-jauh hari, tentukan barang bawaan, rencanakan rute perjalanan, dan periksa kondisi kendaraan. Pastikan kendaraan dalam kondisi baik agar dapat menghadapi berbagai situasi cuaca, ingatlah bahwa keamanan adalah prioritas utama.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: