Kabar Gembira! Xiaomi 14 Resmi Diluncurkan di Indonesia, HP Anyar Kelas Atas, Intip Harga dan Spesifikasinya

Kabar Gembira! Xiaomi 14 Resmi Diluncurkan di Indonesia, HP Anyar Kelas Atas, Intip Harga dan Spesifikasinya

Kabar Gembira Xiaomi 14 Resmi Diluncurkan di Indonesia--dok:Sumeks.co

Xiaomi juga turut membekali layar hape ini dengan perlindungan dari Gorilla Glass Victus. Sehingga menawarkan keamanan ekstra saat digunakan beraktivitas seharian.

Serta sudah dibekali sertifikasi low blue light dan flicker free dari TÜV Rheinland disertakan untuk menjaga kenyamanan mata pengguna saat digunakan dalam waktu lama.

BACA JUGA:Xiaomi Rilis Redmi Note 13 Series di Indonesia Hari ini, Dibekali Kamera Beresolusi Tinggi!

BACA JUGA:TURUN HARGA! Xiaomi Redmi 9T Dijual Hanya Rp 1 Jutaan, Smartphone dengan Spek Unggul


Xiomi 14 hadir di Indonesia, intip harga dan spesifikasinya--dok:Sumeks.co

Untuk System on Chip (SoC) Xiaomi 14 sudah menggunakan chipset Qualcomm Snapdragon 8 Gen 3 fabrikasi 4nm yang sudah mentenagai dapur pacu.

Performa hape ini juga didukung storage RAM 12 GB dan memori internal ROM 256 GB.

Sistem pendingin IceCool turut disematkan untuk menjaga smartphone tetap adem ketika digunakan bermain game dan streaming video dalam waktu lama.

Sedangkan untuk kapasitas daya baterai, Xiaomi 14 sudah menghadirkan sebesar 4.610 mAh dengan pengisian cepat fast charging HyperCharge 90 watt dan wireless HyperCgarger 50 watt.

BACA JUGA:Desain Serupa DSLR, Xiaomi 14 Ultra Hadirkan Kamera Profesional Sensor 50 MP Aperture f/1.63

BACA JUGA:Banting Harga, Xiaomi Redmi 12 Kini Dijual Hanya Rp1 Jutaan! Spesifikasi Kelas Atas

Baterai Xiaomi 14 juga telah dilengkapi sistem manajemen Xiaomi Surge yang memastikan kinerja baterai lebih tahan lama.

Xiaomi 14 yang diluncurkan di tanah air telah menjalankan HyperOS. Hape ini juga dilengkapi fitur pendukung seperti LTE, 5G, Bluetooth 5.4, NFC, Dual-SIM, Wi-Fi 7, Dolby Atmos, speaker stereo, hingga sertifikasi IP68.

Sertifikasi IP68 sendiri memungkin hape tahan dibawa berenang hingga kedalaman 1,5 meter selama 30 menit dan tahan dari debu dari aktivitas seharian.

Harga dan ketersediaan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: