Amalan Sunah yang Dianjurkan Islam untuk Dikerjakan Saat Gerhana, Bacaan Ini Selalu Diamalkan Rasulullah SAW
amalan sunnah berpahala di malam gerhana--
4. Memerdekakan Budak
Telah menceritakan kepada kami Rabi' bin Yahya berkata, telah menceritakan kepada kami Za'idah dari Hisyam dari Fatimah dari Asma RA menceritakan, "Sesungguhnya Rasulullah SAW memerintahkan untuk memerdekakan budak dalam gerhana matahari." HR. Bukhari, Muslim, An-Nasa'i.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: