HP Lipat Pendatang Baru Bakal Masuk Indonesia, Harga Jauh Lebih Murah, Bikin Pasar Samsung-Oppo Goyah
Dalam waktu dekat akan ada HP Lipat pendatang baru yang bakal hadir dengan harga yang jauh lebih murah, bikin Samsung-Oppo ketar-ketir.--
Tidak menutup kemungkinan bahwa smartphone lipat Infinix yang akan diluncurkan tahun ini akan menjadi pesaing kuat bagi smartphone lipat Samsung dan Oppo yang dibanderol dengan harga dua digit.
Samsung Galaxy Z Flip 5 Was-was dengan Oppo Find N3 Flip, HP Lipat Ini Saing-saingan Harga?
BACA JUGA: Handphone Lipat Series Flagship Paling Tipis, Honor Magic V2 Bikin Nyaman Pengguna
Wajar jika Samsung Galaxy Z Flip 5 was-was dengan Oppo Find N3 Flip. Oppo, pesaing HP lipat ini terang-terangan menantang Samsung soal harga jual.
Itu karena, Oppo menghadirkan smartphone layar lipat terbaru mereka yakni, Find N3 Flip sebagai pesaing baru dari Samsung Galaxy Z Flip 5.
Sama-sama menawarkan HP lipat clamshell, baik Samsung maupun Oppo tentunya memberikan inovasi yang berbeda.
Mulai dari segi tampilan, performa, hingga kamera, keduanya memberikan dua hal yang berbeda.
BACA JUGA:Tips dan Trik Foto dengan Kamera HP Samsung Galaxy A52, Hasilnya Dijamin Keren dan Aesthetic
BACA JUGA:Bingung Pilih Mana? Ini Perbedaan Samsung Galaxy A35 5G vs A54 5G
Untuk mengetahui berbagai perbedaan dari keduanya, kali ini SUMEKS.CO akan mengulas HP lipat Samsung Galaxy Z Flip 5 dan Oppo Find N3 Flip. Yuk, simak ulasannya.
Performa dan Penyimpanan
Pada performa keduanya telah dibekali chipset terbaru di pasaran saat ini. Oppo Find N3 Flip menggunakan MediaTek Dimensity 9200, sedangkan Galaxy Z Flip 5 memakai Qualcomm Snapdragon 8 Gen 2.
Kendati, Samsung Galaxy Z Flip 5 menawarkan dua model storage RAM, yakni 256 GB dan 512 GB.
BACA JUGA:Samsung Rilis One UI 6.1, Wujudkan Keajaiban AI di Smartphone, Ini Deretan HP yang Kebagian Update
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: