Tabel Angsuran KUR BRI 2024, Plafon Rp20 Juta Cicilan Rp300 Ribuan, Ini Syarat dan Dokumen yang Diperlukan

Syarat dan dokumen yang diperlukan untuk mengajukan pinjaman KUR BRI 2024 plafon Rp20 juta dengan cicilan Rp300 ribuan.--
- Tenor 12 kali, cicilan Rp850.000 per bulan
- Tenor 24 kali, cicilan Rp433.334 per bulan
- Tenor 36 kali, cicilan Rp294.444 per bulan
- Tenor 48 kali, cicilan Rp225.000 per bulan
- Tenor 60 kali, cicilan Rp183.334 per bulan
BACA JUGA:Cocok untuk Mengembangkan Usaha, KUR BRI 2024 Tawarkan Suku Bunga Rendah, Ini Penjelasannya
Plafon Rp20 juta
- Tenor 12 kali, cicilan Rp1.700.000 per bulan
- Tenor 24 kali, cicilan Rp866.668 per bulan
- Tenor 36 kali, cicilan Rp588.888 per bulan
- Tenor 48 kali, cicilan Rp450.000 per bulan
- Tenor 60 kali, cicilan Rp366.668 per bulan
BACA JUGA:Segera Ajukan KUR BRI 2024! Plafon Rp50-100 Juta, Suku Bunga Rendah dan Syarat Mudah
Syarat Pengajuan KUR BRI:
- Warga Negara Indonesia (WNI) dengan bukti KTP.
- Usaha yang telah berjalan minimal enam bulan.
- Tidak sedang menerima kredit produktif dari perbankan kecuali KPR, pinjol, atau kredit kendaraan bermotor (KSM).
Dokumen yang Diperlukan:
- Fotokopi KTP.
- Kartu Keluarga (KK).
- Surat Izin Usaha.
- Dokumen jaminan jika pinjaman di atas Rp100 juta.
- NPWP untuk pinjaman di atas Rp50 juta.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: