Intip Spesifikasi Samsung Galaxy Tab A9, Tampilan Mewah Harga Cuma Rp 4 Jutaan

Intip Spesifikasi Samsung Galaxy Tab A9, Tampilan Mewah Harga Cuma Rp 4 Jutaan

Samsung Galaxy Tab A9--dok:Sumeks.co

SUMEKS.CO - Pada bulan Oktober 2023 lalu, Samsung merilis Samsung Galaxy Tab A9, menambah keberagaman dalam lini tablet di tanah air.

Meskipun tak termasuk dalam kategori tablet kelas atas, Samsung Galaxy Tab A9 memiliki berbagai keunggulan salah satunya slot SIM yang mendukung jaringan koneksi 5G.

Ini memberikan penggunaan pengalaman konvektivitas yang lebih canggih bagi penggunanya. 

Keunggulan lain dari tablet ini telah dibekali dengan desain tips berdimenasi tinggi 165,8 mm, lebar 76,6 mm, ketebalan 8,9 mm.

BACA JUGA: Kerepotan Bawa Laptop? Ini 7 Rekomendasi Tablet Samsung Terbaik di Tahun 2023

Ukuran yang ideal ini memberikan kesan elegan dan mudah untuk digenggam. Serta desain horizontal Samsung Galaxy Tab A9 menjadi pilihan yang tepat bagi pengguna yang menyukai orientasi.

Terlihat dari penempatan kamera di bagian tengah atas layar dalam posisi horizontal.

Serta peletekan kamera depannya ini pojok atas membuatnya cocok digunakan untuk melakukan panggilan video.

Tablet  ini menggunakan panel TFT LCD berukuran 11 inci dengan resolusi 1.920 x 1.200 pixsel dan refresh rate 90 Hz.

BACA JUGA:Smartphone Tablet Samsung Diganti Advan, Jaksa Dalami Peran Saksi Arman

Memberikan tampilan yang tajam dan responsif. Meski belum menggunakan layar AMOLED, namun kualitas visualnya tetap mengesankan.

Selain slot port USB, ada empat lubang speaker di masing-masing sisi tablet yang membuatnya sangat menyenangkan ketika digunakan bermain game ataupun menonton video.

Menariknya, Samsung Galaxy Tab A9 menyediakan port jack audio 3,5 mm pada bagian pojok kanan bawah untuk pengguna yang ingin menggunakan hadphone kabel.

Dengan ditenagai oleh chipset Snapdragon 695 5G, table Samsung ini memberikan performa yang memadai.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: