Alhamdulillah! Ini Daftar Bansos dan BLT yang Masih Cair Hingga Tahun 2024, Cek Disini

Alhamdulillah! Ini Daftar Bansos dan BLT yang Masih Cair Hingga Tahun 2024, Cek Disini

Ilustrasi--

SUMEKS.CO  - Alhamdulillah, Kabar ini tentu menjadi angin segar bagi masyarakat yang membutuhkan bantuan. Apalagi, pandemi Covid-19 belum sepenuhnya berakhir dan masih berdampak pada perekonomian masyarakat.

Bansos dan BLT dari pemerintah merupakan bentuk perhatian dan kepedulian pemerintah terhadap masyarakat yang terdampak pandemi. Bantuan ini dapat membantu masyarakat untuk memenuhi kebutuhan pokoknya, seperti pangan, sandang, dan papan.

Pemerintah telah menetapkan sejumlah bansos dan BLT yang akan disalurkan hingga tahun 2024. 

Lantas bansos dan BLT apa saja yang akan ada di tahun depan? Setidaknya masih ada empat jenis bansos yang tetap akan disalurkan pada  tahun 2024.

Program Keluarga Harapan (PKH) merupakan program bantuan sosial bersyarat yang diberikan kepada keluarga miskin atau ekonomi rentan. Tujuannya adalah untuk meningkatkan kesejahteraan keluarga miskin dan mencegah terjadinya stunting.

BACA JUGA:Pekka OKI Suarakan Stop Kekerasan dan Pernikahan Dini, Ini Tujuannya

Nominal bantuan PKH bervariasi tergantung pada komponen bantuan dan kategori penerima. Untuk kategori ibu hamil atau nifas, bantuan BTB yang diberikan adalah sebesar Rp750 ribu per tahun. 

Serta, Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) merupakan program bantuan sosial yang diberikan kepada Keluarga Penerima Manfaat (KPM) yang telah terdaftar dalam Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) Kementerian Sosial. Tujuannya adalah untuk meningkatkan ketahanan pangan dan kesejahteraan keluarga miskin.

BPNT disalurkan dalam bentuk uang tunai sebesar Rp400 ribu per bulan. KPM dapat menggunakan bantuan ini untuk membeli bahan pangan di warung atau toko yang telah bekerja sama dengan Kementerian Sosial.

Karena itu untuk seluruh KPM pastikan telah terdaftar di Kementerian Sosial (Kemensos) atau lembaga pemberi manfaat lainnya.

Pemberian bansos dan BLT ini disalurkan pemerintah dengan tujuan untuk membantu secara finansial dan mengurangi beban pengeluaran dan meningkatkan daya beli masyarakat. 

BACA JUGA:Lakukan Pemusnahkan Barang Bukti, Kajari Roy: Tingkat Kriminalitas di Prabumulih Alami Peningkatan

Lantas, bansos apa saja nanti yang akan tetap cair hingga tahun 2024? Berikut ulasannya.

1. Program Keluarga Harapan (PKH)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: