Makin Panjang Gerbong Pemain Liga Eropa Main di Saudi Berkat Ronaldo, Kiper dan Pelatih Top ‘Plontos’ Ikutan

Makin Panjang Gerbong Pemain Liga Eropa Main di Saudi Berkat Ronaldo, Kiper dan Pelatih Top ‘Plontos’ Ikutan

Makin panjang gerbong pemain liga eropa main di saudi berkat ronaldo, kiper dan pelatih top ‘plontos’ ikutan. foto: ig @alnassr/sumeks.co.--

SAUDI, SUMEKS.CO - Dikabarkan makin panjang gerbong pemain liga eropa yang akan main di Liga Arab Saudi berkat Cristiano Ronaldo.

Kiper dan pelatih top ‘plontos’ juga bakal ikutan. 

Dia adalah Zinedine Zidane, mantan bos Ronaldo di Real Madrid.

Benarkah? 

Ada 2 spekulasi Zidane ke Al Nassr atau ke Al Hilal gabung Neymar.

BACA JUGA:Tanpa Ronaldo, Al Nassr Tampil Garang Libas Ohod 5-1 di King Cup 2023

Tak hanya pelatih peraih 3 liga Champions berturut-turut itu, kiper mantan Manchester Unite, David De Gea bakal ke Al Nassr.

Kehadirannya memang dinantikan Cristiano Ronaldo. 

Kabar ini disampaikan media Asharq Al-Awsat. Kita tunggu saja kebenarannya.

Ronaldo memang nggak jadi main saat Al Nassr vs Ohod di piala Raja Saudi.

BACA JUGA:Kemenangan Al Nassr Melengkapi Gantengnya Ronaldo Berbalut Jubah Arab Lewat Video Promosi Viral Sebelum Laga

Netizen kecewa banget sudah bela-belain begadang tunggu Al Nassr main dini hari, Selasa, 26 September 2023.

Bahkan ada yang ngaku sudah beli martabak buat ‘teman’ nonton laga bang Dodo dkk.

“Padahal udah beli martabak buat nemenin nonton Ronaldo,eh malah ga main,” tulis akun @khairul di akun TikTok @Afridi.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: