Intip Fitur dan Spesifikasi New Suzuki Celerio CBU yang Dibandrol Rp101 Jutaan

Intip Fitur dan Spesifikasi New Suzuki Celerio CBU yang Dibandrol Rp101 Jutaan

Suzuki Celerio 2023--dok : sumeks.co

BACA JUGA: Inilah 3 Rekomendasi Mobil Suzuki Keren untuk Anak Muda, Dijamin Suka!

New Suzuki Celerio 2023 tidak begitu banyak memiliki lekukan di bodi samping dan belakangnya. Namun, velg mobil ini dibuat sporty karena adanya permainan pola tajam yang agak melengkung.

Beralih ke fitur keamanan mobil Suzuki ini memiliki beragam fitur keamanan yang berlimpah.

Bahkan pada versi terbarunya, pabrikan Suzuki India menambahkan sejumlah teknologi terbaru.

Seperti, adanya double Airbags pada bagian depan, Electronic Stability Control (ESC) untuk memberikan ban traksi di jalan yang tergenang air.

BACA JUGA:Review New Suzuki Celerio 2023 : Mobil Dengan Banyak Kelebihan, Harganya Cuma Segini!

Ada juga fitur keamanan, Value Stream Mapping (VSM) serta Hill Start Asisst Control (HAC) guna membantu di medan jalanan menanjak serta sebagai standar berkendara.

Demi menunjang kenyaman berkendara hadir juga beberapa fitur canggih, seperti Anti-lock Braking System (ABS), Electronic Brakefore Distributio (EBD).

Pada interior Suzuki Celerio 2023 menawarkan pengalaman baru ketika berkendara karena mengusung konsep alah mobil Eropa.

Dengan jok kursi full kulit sintetis dan kabin yang elegan dengan stir bewarna cokelat dan hitam. 

BACA JUGA:10 Keunggulan dan Kekurangan New Suzuki Celerio 2023 yang Sebaiknya Dipertimbangkan Sebelum Meminang

Demi menunjang penampilan terdapat beragam varian warna yang dapat dipilih mulai dari now white pearl, star silver metallic, dan super black pearl.

Sedangkan dimensinya, mobil Suzuki ini terbilang kecil karena hanya memiliki ukuran panjang 3.600 mm, lebar 1.600 mm dan tinggi 1.540 mm.

Meskin memilik ukuran mungil namun ini bukan suatau kelemahan, karena justru memberikan kemudahan ketika bermanuver  di jalanan kota yang padat.

Bicara soal spesifikasi mesin New Suzuki Celerio 2023, menggunakan mesin berkapasitas 988 cc 3 silinder 12 katup  yang bisa menghasilkan tenaga 66 ps dan torsi puncak 89 Nm pada 3.500 rpm. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: