Susah BAB? Coba Minum Kopi Jenis Ini, cuma Agak Berbahaya

Susah BAB? Coba Minum Kopi Jenis Ini, cuma Agak Berbahaya

Minum kopi bikin BAB lancar.-Foto: wiwik-

SUMEKS.CO - Sebagian percaya minum secangkir kopi jadi pengen BAB (buang air)? Betul, kondisi ini bisa saja terjadi.

Karena memang ternyata ada enzim dalam kopi yang dapat membantu membersihkan saluran pencernaan.

BACA JUGA:Wajib Tau, Ini 4 Makanan yang Tidak Boleh Dikonsumsi Bersama Teh atau Kopi

Minuman kopi dikenal sebagai minuman diuretik yang membuat seringkali membuat metabolisme lebih cepat mencerna.

Nah namun kabar baiknya meskipun sering membuang limbah perut tetapi mengkonsumsi kopi tanpa gula ini dapat membuat racun dan juga bakteri bisa dengan mudah ikut terbuang bersama feses.

Seperti dikutip dari akun tiktok empire fit club, tidak berarti minum kopi dalam jumlah banyak, bagus untuk kesehatan.

BACA JUGA:Ibu Hamil Wajib Tau, Tak Cuma Nikmat Kopi dan Teh Ternyata Banyak Efek Negatif Lho


Jenis kopi yang bikin mudah BAB.-Foto: wiwik-

 

Karena kopi terkadang memberikan efek jantung berdebar-debar.

Dikatakan batasan normal sehari satu hingga dua cangkir saja.

" Karena akan timbul efek gak enak-enak dari dalam tubuh jika dikonsumsi berlebihan."

Kopi selalu menjadi minuman yang lebih unggul dibanding dengan teh bahkan lebih dipercayai memiliki khasiat yang berguna untuk kesehatan tubuh.

BACA JUGA:Selebgram Palembang Hapus Semua Foto Percuma, Konten di Akun Tiktok Masih Ada, Netizen Merasa Punya Tugas Baru

Namun jangan salah khasiat yang bisa dirasakan dari nikmatnya menyeruput kopi ini hanya jika dinikmati tanpa tambahan apapun termasuk gula.

Beberapa ahli menyarankan agar mengkonsumsi kopi setidaknya maksimal dua cangkir setiap harinya yang terbagi di pagi hari dan juga satu cangkir di malam hari.

Dikutip dari berbagai sumber, ini dia sembilan manfaat mengkonsumsi kopi murni tanpa gula yang baik untuk kesehatan.

1. Menurunkan berat badan

Mengkonsumsi kopi hitam tanpa tambahan apapun dapat meningkatkan setidaknya 50 persen peningkatan metabolisme sehingga jika dilakukan dibarengi dengan olahraga , maka akan membakar lemak di perut.

BACA JUGA:Juragan Kopi Pamit Take Down Video Usai Panji Gumilang Tersangka, Netizen Minta Tunggu Sampai Berbaju Oranye

Dan dapat disimpulkan bahwa mengkonsumsi minuman satu ini bisa membantu dalam penurunan berat badan dalam waktu yang lebih singkat.

2. Mengurangi resiko diabetes

Minum kopi hitam dapat menurunkan resiko diabetes tipe 2 dimana sangat ampuh dalam mengatur insulin.

Insulin yang dimaksud jika sudah melewati batas atau gejala awal diabetes terutama pada resiko yang terdalat pada keturunan.

3. Menjaga mood

Kopi hitam murni tanpa tambahan lain selain air dapat menjaga pikiran dan juga tubuh agar tetap bugar.

Mengkonsumsi sesuai dengan batas dua kali sehari contohnya bisa mencegah penyakit Parkinson karena meningkatnya dopamin dalam tubuh.

Dopamin ini diketahui secara efektif bisa meningkatkan mood dan suasana hati sehingga bisa jadi obat terbaik mencegah gejala atau penyakit depresi dan stres.

4. Mencegah penyakit jantung

Mengkonsumsi minuman satu ini dapat menguntungkan organ jantung, ini karena sangat manjur dalam mengurangi peradangan dalam tubuh.

Adanya pencegahan satu ini bisa menjadi awal dari pengurangan resiko penyakit kardiovaskular yang sangat membahayakan tubuh.


5. Membersihkan saluran pencernaan

Minuman kopi dikenal sebagai minuman diuretik yang membuat seringkali membuat metabolisme lebih cepat mencerna.

Nah namun kabar baiknya meskipun sering membuang limbah perut tetapi mengkonsumsi kopi tanpa gula ini dapat membuat racun dan juga bakteri bisa dengan mudah ikut terbuang bersama feses.

BACA JUGA:Juragan Kopi Ikut Komen Pembekuan Rekening Bos Al Zaytun Panji Gumilang: Mungkin Ada Uang Orang Tuaku Disitu
6. Membantu daya ingat

Untuk pikiran minuman satu ini sangat bermanfaat karena bisa membantu otak tetap aktif.

Itulah mengapa banyak pekerja yang mengkonsumsi kopi agar tetap terjaga dimana akan secara bersamaan membantu dalam menjaga saraf juga agar tetap aktif.

Hal inilah yang membuat kopi tanpa gula dapat membantu daya ingat serta mencegah demensia.


7. Membantu fungsi kognitif otak

Kafeim dalam kopi merupakan zat stimulan psikoaktof yang bisa bereaksi dengan tubuh sehingga dapat meningkatkan suasana hati, energi dan fungsi kognitif seseorang.

Bahkan bisa membuat seseorang lebih pintat atau relatif cerdas dalam periode waktu tertentu.

8. Sebagai antioksidan tubuh

Sebagai antioksidan, kopi bahkan bisa menangkal radikal bebas yang sangat berbahaya bagi kesehatan tubuh.

Secangkir kopi hitam bisa mengandung beragam  nutrisi seperti vitamin B2, B3, B5, zat mangan, magnesium, dan potasium.

9. Mencegah kanker

Mengkonsumsi kopi hitam dapat mengatasi gejala kanker karena kopi dikenal denhan sifat anti kanker.

Ini dapat membantu dalam menurunkan resiko kanker kokorektal bahkan resiko kanker hati akan menurun sekitar 40 persen.

Nah banyak sekali bukan manfaat dan khasiat yang ada didalam kandungan kopi murni tanpa gula?

Tetapi mengkonsumsi kopi juga ada batasannya dan perlu diingat bahwa jangan mengkonsumsi lebih dari batas yang sudah dianjurkan.

Ini karena kandungan kafein dalam kopi yang bisa menjadi bumerang bagi tubuh karena kafein ini bersifat adiktif yang akan memicu sifat ketergantungan.

Berikut beberapa efek yang bisa ditimbulkan karena kafein dari mengkonsumsi kopi hitam.

BACA JUGA:Puluhan Penggiat Kopi Serbu Gedung Kesenian Lahat

1. Meningkatkan kecemasan bahkan mengganggu pola tidur.

2. Kandungan kafein ini bisa saling terikat dengan obat, termasuk obat tiroid, obat psikiatrik dan depresi, antibiotik Cipro, dan obat mulas Tagamet.

3. Akan menyebabkan pelemahan tulang belakang pada wanita pascamenopause karena kafein yang jika dikonsumsi lebih dari batas wajar.

4. Dapat meningkatkan kebutuhan kalsium jika kafein sudah berlebihan dalam tubuh.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: