Paparkan Kondisi Kamtibmas Sumsel, Komisi III DPR RI Apresiasi Kinerja Kapolda Rachmad Wibowo

Paparkan Kondisi Kamtibmas Sumsel, Komisi III DPR RI Apresiasi Kinerja Kapolda Rachmad Wibowo

Komisi III DPR RI melakukan reses di Polda Sumsel dan memberikan apresiasi. Foto: dokumen/sumeks.co--

"Melihat kesiapan personel Polda Sumsel bersama jajaran di 17 kabupaten/kota dan adanya dukungan dari masyarakat, kami optimistis dapat menjaga kamtibmas dengan baik menjelang pemilu dan Pilkada Serentak pada 2024," ujar Kapolda Sumsel.

BACA JUGA:Bahas Konsorsium 303, RDP Komisi III DPR Ri dengan Kapolri Sempat Memanas

Wakil Ketua Komisi III DPR RI Habiburokhman mengapresiasi Kapolda Sumsel dan jajaran atas kinerja menjaga kondisi kamtibmas hingga kini tetap kondusif.

Kondisi kamtibmas yang kondusif itu perlu terus dipertahankan karena jika sampai terganggu dapat mengganggu tahapan persiapan dan pelaksanaan Pemilu 2024, tandas  Habiburokhman.

Turut  hadir dalam kegiatan dengar pendapat bersama Kepala BNN Provinsi Sumsel Brigjen Pol Djoko Prihadi, seluruh Pejabat Uatma Polda Sumsel yang diikuti Kasatwil jajaran secara virtual.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: