Gempa Mentawai 7,3 M, Tak Perlu Panik Namun Harus Tingkatkan Kewaspadaan Terhadap Gempa Susulan

Gempa Mentawai 7,3 M, Tak Perlu Panik Namun Harus Tingkatkan Kewaspadaan Terhadap Gempa Susulan

Info gempa bumi--

Gempa Mentawai 7,3 M, Tak Perlu Panik Namun Harus Tingkatkan Kewaspadaan Terhadap Gempa Susulan

SUMEKS.CO- Gempa yang mengguncang kepulauan Mentawai dan sekitarnya berpusat di titik 0,93 LS dan 98,39 BT pada kedalaman 84 KM dengan magnitude (M) 7,3.

Kejadiannya pada pukul 03.00 WIB. Namun gempa susulannya sudah terjadi dua kali. Pukul 03.16 dengan kekuatan 4,2 dengan lokasi 0,27 LS , 98  88 BT 113.

Dan kedua Pukul 03.39 WIB dengan kekuatan M 4,6 dengan lokasi 1,03 LS 98, 18 BT 182 KM tenggara Nias Selatan Sumut kedalaman 10 KM.

Sejumlah warga terlihat panik. Dirasakan sampai Padang. Diprediksi gempa susulan masih akan terjadi.

Gempa terasa mengayun dan cujup lama. Dalam akun Twitter BMKG  gempa berpotensi Tsunami di wilayah Sumut. Namun peringatan Tsunami telah dicabutnya.

 Menurut Badan Penanggulanagan Bencana (BNPB) diimbau kepada warga terus waspada. Pasca gempa berkekuatan 7,3 din Mentawai Sumbar dini hari tadi.

Namun demikian masyarakat tak perlu panik. Harus meningkatkan kewaspadaan terhadap gempa susulan.

Ya, Berdasarkan informasi yang diterima Pusat Pengendalian Operasi (Pusdalops) BNPB dari BPBD Kabupaten Kepulauan Mentawai, masyarakat di Desa Simalegi masih semuanya mengungsi. 


Warga kota Padang masih ada yang mengungsi namun banyak juga yang sudah kembali ke rumahnya--

Hal sama terjadi di kecamatan lain, seperti di Desa Sigapona, Siberut Barat, sebagian warganya masih mengungsi. 

Demikian juga yang terjadi di Desa Sikabaluan, Kecamatan Siberut Utara, kemudian Kecamatan Siberut Barat, sebagian warga juga masih mengungsi," kata Abdul Muhari melalui keterangan tertulis, Selasa 25 April 2023.

Namun ada juga warga yang sudah kembali. Dan petugas terus melakukan koordinasi dan pendataan, untuk memudahkan koordinasi.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: