Sayur Pakis Kuah Santan, Aslinya Tanaman Liar, Ternyata Punya Segudang Manfaat Bagi Tubuh

Sayur Pakis Kuah Santan, yang gurih pedas cocok untuk teman makan nasi.--net
BACA JUGA:Rasa Pedasnya Poll Banget! Ini Resep dan Cara Membuat Sambal Bawang
2. Bisa meningkatkan kesehatan jantung
Dalam sayur pakis banyak mengandung kalium dan niasin yang bagus untuk kesehatan jantung.
3. Mencegah kanker
Sayuran berwarna hijau terkenal mengandung antioksidan yang tinggi. Tidak ada salahnya kita mengkonsumsi pakis untuk pencegahan kanker.
4. Meningkatkan daya tahan tubuh
Karena memiliki kandungan vitamin C, maka tidak heran jika daun pakis bisa meningkatkan daya tahan tubuh.
BACA JUGA:11 Resep Olahan Jamur Tiram yang Enak, Pengusaha Kuliner di Palembang Bisa Coba
5. Bagus untuk esehatan mata
Kandungan vitamin A yang ada di dalam sayur pakis membuat tanaman ini baik untuk kesehatan mata.(*)
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: