Rumah Wisata Ong Boentjiet Palembang Butuh Akses Jalan Darat

Rumah Wisata Ong Boentjiet Palembang Butuh Akses Jalan Darat

Cek Ani. foto: fadli sumeks.co--

Rumah panggung tersebut memiliki empat kamar, satu ruangan utama, ruang keluarga, satu ruang makan dan dapur serta gudang dibagian belakang, serta dibagian tengah ruangan terdapat altar tempat sembahyang khas keturunan Tiongkok.

Sebelum memasuki rumah, pada pintu masuk, wisatawan akan disambut dengan berbagai ukiran-ukiran mandarin serta berbagai macam lukisan, foto serta ornamen khas negeri tirai bambu dengan didominasi cat berwarna merah serta tulisan berwarna emas.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: